Page 24 - Nidya, Koneksi Antar Materi, Modul 1.4 Budaya Positif
P. 24

Pengalaman seperti apakah yang pernah Anda alami

         terkait penerapan konsep-konsep inti dalam modul

        Budaya Positif baik di lingkup kelas maupun sekolah

                                                     Anda?


                 Memang pada kenyataannya di



      lapangan, kadang agak berat juga untuk



            mengajak rekan-rekan sejawat agar


         dapat mengambil peran posisi kontrol



                sebagai manajer. Hambatan dan



      tantangan saya masih berbenturan pada


     beberapa guru yang masih berparadigma



              bahwa kontrol penghukum adalah



             tindakan yang paling efektif untuk


        mendisiplikan murid. Cenderung guru



     yang demikian memang dilatarbelakangi



      oleh karakter dengan temperamen yang


               cukup kuat, sehingga saya butuh



           pendekatan khusus secara persuasif



           untuk berdiskusi dalam membangun



      pemahaman tentang disiplin positif dan


                                       budaya positif.
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29