Page 8 - E-Modul Sistem Koloid Maifi Dwi Andrean
P. 8

S I S T E M    K O L O I D







                                      INDIKATOR
                       NO                                      NO      TUJUAN PEMBELAJARAN
                                   PEMBELAJARAN

                        1.    Mengklasifikasikan campuran       1.   Peserta didik dapat

                              ke dalam larutan, koloid, dan          mengemukakan pengertian koloid.
                              suspensi.                         2.   Peserta didik dapat menyimpulkan

                                                                     perbedaan larutan, koloid dan
                                                                     suspensi berdasarkan percobaan.

                        2.    Mengelompokkan jenis-jenis        3.   Peserta didik dapat

                              koloid berdasarkan fase                mengelompokkan jenis-jenis

                              terdispersi dan medium                 koloid berdasarkan fase
                              pendispersi.                           terdispersi dan medium

                                                                     pendispersi berdasarkan contoh
                                                                     dalam kehidupan sehari-hari.

                        3.    Mendeskripsikan sifat-sifat       4.   Peserta didik dapat menjelaskan

                              koloid (sifat optik, sifat kinetik,    sifat-sifat koloid berdasarkan
                              adsorpsi, koagulasi, dan sifat         dengan contoh dalam kehidupan

                              listrik                                sehari-hari.

                        4.    Menjelaskan koloid liofil dan     5.   Peserta didik dapat membedakan

                              liofob.                                sol liofil dan liofob.

                        5.    Menjelaskan cara pembuatan        6.   Peserta didik dapat menyimpulkan
                              koloid (cara dispersi dan cara         perbedaan cara pembuatan koloid

                              kondensasi).                           (dispersi dan kondensasi)
                                                                     berdasarkan percobaan yang

                                                                     dilakukan.

                        6.    Melakukan pembuatan produk        7.   Peserta didik dapat terampil

                              koloid yang bernilai ekonomis          membuat berbagai produk koloid
                              dalam kehidupan sehari-hari.           dalam kehidupan sehari-hari.

                        7.    Melakukan pemasaran produk        8.   Peserta didik diharapkan dapat

                              koloid yang telah dibuat untuk         melakukan pemasaran produk
                              memperoleh keuntungan.                 koloid yang telah dibuat dengan

                                                                     tujuan memperoleh keuntungan.





                                                                                                          vii
                    Chemistry is fun
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13