Page 1365 - ATP 2024_Neat
P. 1365
Modul Ajar Kurikulum Merdeka
F. ASESMEN / PENILAIAN
Penilaian
Untuk mengukur kemampuan mempresentasikan atau membaca nyaring teks
cerpen, peserta didik diberi tugas melakukan kegiatan berbicara di depan kelas
untuk mempresentasikan.
Ketika peserta didik berbicara, guru memberikan penilaian berikut.
Keterangan skor: 5 = sangat baik
4 = baik
3 = cukup
2 = kurang
1 = tidak ada
Guru memberikan penilaian terhadap presentasi peserta didik dengan
menggunakan rumus nilai berikut ini. (Penjelasan lengkap rumus nilai ini dapat
dilihat pada instrumen penilaian di Panduan Umum buku ini.)
Keterangan: NA = nilai akhir
ΣS = jumlah perolehan skor
Bahasa Indonesia Tingkat Lanjut SMA Fase F Kelas XII

