Page 72 - MTK 2024
P. 72

MODUL AJAR





                                     Perbandingan
                                      Trigonometri





                 BAGIAN I. IDENTITAS DAN INFORMASI MENGENAI MODUL
                Kode Modul Ajar                        MAT.E.GEO
                Nama Penyusun/Institusi/Tahun          Septina Cristiyani / SMAN 1 Srengat 2024
                Jenjang Sekolah                        Sekolah Menengah Atas (SMA)
                Fase/Kelas                             E / X (Sepuluh)
                Alokasi waktu (menit)                  12 x 45 menit
                Jumlah Pertemuan (JP)                  2 JP x 6 Pertemuan
                Domain                                 Geometri
                Tujuan Pembelajaran                  G.1 Menjelaskan Konversi Sudut, Radian dan Putaran
                                                     G.2 Menjelaskan definisi perbandingan trigonometri pada segitiga
                                                     siku-siku dengan dihubungkan dengan konsep phytagoras
                                                     G.3 Mengidentifikasi Trigonometri pada kuadran dan
                                                     menghubungkan pada konsep sudut berelasi dan sudut Istimewa
                                                     pada Trigonometri
                                                     G.4 Menyelesaikan masalah Kontekstual berkaitan dengan
                                                     perbandingan Trigonometri pada Segitiga siku-siku
                Kata Kunci                            Sinus, cosinus, tangen, perbandingan, sudut, sudut istimewa,
                                                      segitiga siku-siku
                Pengetahuan/Keterampilan Prasyarat     •  Mengenal satuan pengukuran sudut

                                                       •  Mengenal kesebangunan dan kekongruenan
                                                       •  Mengenal konsep aljabar dasar
                Profil Pelajar Pancasila               Berpikir Kritis  dalam  mengaplikasikan  trigonometri  dalam
                                                       menyelesaikan permasalahan kontekstual dunia nyata


                Sarana Prasarana                       •  Komputer/Laptop                    •  Papan tulis
                                                       •  LCD Proyektor                      •  Spidol
                Target Pelajar                       Regular/tipikal

                Jumlah Pelajar                       36 Pelajar
                Ketersediaan Materi                    •  Pengayaan untuk Pelajar berpencapaian tinggi : Ya / Tidak
                                                       •  Alternatif penjelasan, metode, atau aktivitas untuk Pelajar
                                                          yang sulit memahami konsep : Ya/ Tidak
                Moda Pembelajaran                      Tatap Muka (TM)
                Medel Pembelajaran                     Problem-Based Learning
                Materi ajar, alat, dan bahan          Materi ajar:                          Alat dan bahan :
                                                       •  Lembar Kerja Pelajar (LKP)         •  Alat tulis

                                                       •  Lembar Asesmen                     •  Penggaris
                                                       •  Buku teks pelajaran






                                                                7
   67   68   69   70   71   72   73   74   75   76   77