Page 16 - E-MODUL PROGRAM LINEAR_Neat
P. 16
Langkah Penyelesaian
Menyajikan konsep dalam berbagai bentuk
representasi matematis
Dalam menyelesaikan permasalahan program linear menggunakan uji titik pojok peserta
didik dapat menyajikan bentuk soal cerita permasalahan program linear kedalam 2
bentuk representasi matematis yaitu bahasa matematika (model matematika) dan grafik.
Seperti yang dijelasakan dalam langkah penyelesaian 3 dan 4.
3. Membuat model matematika
Dalam membuat model matematika dari permaslalahan program linear kalian harus memperhatikan
tanda pertidaksamaan yang akan digunakan.
Dalam permasalahan dimisalkan: Paket Premium = x
Paket Celeberity = y
Sehingga :
Fungsi tujuan (fungsi objektif) dari permasalahan adalah ( , ) = 30.000 + 50.000
Fungsi kendala dari permasalahan adalah : 2 + ≤ 16
+ 3 ≤ 18
≥ 0
≥ 0
4. Membuat grafik dan menentukan daerah hasil penyelesaian
Sebelum membuat grafik daerah hasil penyelesaian , kita harus mencari terlebih dahulu mencari
titik-titik bantu dari fungsi kendala. Dalam mencari titik bantu tanda pertidaksamaan (≤) pada
fungsi kendala diubah menjadi tanda sama dengan (=)
Perasamaan I Persamaan II
2 + = 16 + 3 = 18
0 8 0 18
16 0 6 0
( , ) (0,16) (8,0) ( , ) (0,6) (18,0)
Maka grafik dari kedua persamaan tersebut adalah
Daerah OABC merupakan daerah himpunan penyelesaian pertidaksamaan tersebut.
8