Page 4 - BENTUK SMASH MEDIA BLOCK SENSOR_Neat
P. 4
Area Lapangan : P 13.40 / L 6.10 Model 3 : Smash bola lambung sendiri sisi kiri
Kelompok 1
Alat : 10 buah bola
1 buah net
1 buah media blocker sensor
Organisasi :
A. Seorang smash lambung bola sendiri dengan tangan
B. Ketinggian bola sesuai kemampuanya
C. Bola disepak dengan keras mampu melewati net
D. Arah laju bola bebas
E. Media block sliding door sensor sejajar sisi kiri
Beban latihan :
1. Set : 5 - 6 x
2. Repetisi : 10 x
3. Recovery : 2 - 3 menit
4. Metode : berganti posisi smash
5. Intensitas : 60% - 70% / DN 160 - 170 detik
Tujuan Latihan :
Peningkatan kemampuan smash
Tingkat : Mudah