Page 62 - Dietetik-Penyakit-Tidak-Menular_SC
P. 62
Step 3 Apakah satu minggu Tidak 0
terakhir anak Asupan makan seperti biasa
mengalami Ya 1 1
penurunan asupan Mengalami penurunan asupan
makan? makan untuk 1 minggu terakhir
Ya 2
Tidak ada asupan (atau asupan
sangat sedikit) untuk 1 minggu
terakhir
Step 4 Akankah kebutuhan Tidak 0
gizi anak dipengaruhi Ya 1 1
oleh kondisi anak Untuk 1 minggu ke depan:
untuk kurang lebih 1 • Mengalami penurunan asupan
minggu ke depan? dan/atau
• Mengalami peningkatan
kebutuhan dan/atau
• Mengalami peningkatan
kehilangan
Ya 2
Tidak ada asupan (atau asupan
sangat sedikit) untuk satu minggu
ke depan
Step 5 Jumlahkan skor 3
keseluruhan (otal Total skor PYMS
dari step 1 hingga
step 4)
Skor 1 = Malnutrisi tingkat sedang
Skor ≥2 = Malnutrisi tingkat berat
Kesimpulan : Anak dalam kondisi Malnutrisi tingkat berat
2. Contoh kasus pada pasien dewasa
Seorang bapak umur 41 tahun, BB 55 kg, Rentang Lengan 176 cm, mengeluh nyeri
kepala, Mulut pahit, nyeri ulu hati. Diagnosis dokter DHF, Makanan pokok : nasi 3x/hr 1
centong, Lauk hewani : ayam 1 ptg 2x/mgg, ikan 1 ptg 1x/mgg, Lauk nabati : tempe 1 ptg 2-
3x/hr, tahu 1 ptg 2-3x/hr, Sayuran : kangkung, bayam, daun singkong 1 sendok sayur setiap
hari berselang-seling, buah : pisang 1x/mgg 1 bh, jeruk 1x/mgg 1 bh, minum: Air putih, teh
manis 1x/hr. Hasil laboratorium menunjukkan Pasien memiliki trombosit yang rendah, Ig G
dengue positif dan Ig M dengue positif. leukosit rendah. Data klinik didapatkan suhu 38°C,
nadi 88x/mnt, respirasi 24x/mnt, tekanan darah 120/70 MmHg.
Pilihlah formulir skrining yang tepat dan isikanlah data kasus di atas ke dalam formulir
skrining!
Dietetik Penyakit tidak Menular 53