Page 63 - BAHASA INDONESIA-7
P. 63
Mengamati kerangka yang telah dihasilkan pada
pertemuan sebelumnya
Menanya
Bagaimana cara mengembangkan kerangka menjadi
cerita utuh
Menggali informasi untuk mengembangkan
kerangka cerita fantasi menjadi cerita utuh
Latihan
Mengembangkan kerangka menjadi cerita utuh
Mencari data dari objek yang dipilih
Membaca berbagai buku dan mengamati berbagai
objek yang sesuai untuk mengembnagkan isi cerita
Menalar
Menyusun berbagai informasi menjadi bagian
orientasi, komplikasi, dan resolusi
Mencipta draft cerita fantasi
Mengomunikasikan hasil
Memajang/ menukarkan hasil untuk meminta
masukan dari teman/ guru
Menyunting dan memperbaiki
memperbaiki karya dari segi pilihan kata, kalimat,
atau aspek kesastraan ( kosistensi tokoh, alur, latar,
sudut pandang, dialog antar tokoh, dll)
Memublikasikan hasil
Kegiatan pada bagian C ini bisa dirancang menjadi dua pertemuan atau tiga
pertemuan. Buku siswa yang digunakan pada unit 2 bagian C. Latihan yang digunakan
untuk mencapai indikator adalah latihan 3.1, 3.2, 3.3
Catatan
Pada tiap akhir pelajaran siswa diwajibkan membaca buku fiksi (cerita fantasi)
minimal satu buah. Hasil bacaanmu tuangkan pada jurnal harian kamu membaca.
Kamu bisa mencatatkan jam kamu membaca secara jujur. Jurnal membaca
dicontohkan berikut.
Bahasa Indonesia 57