Page 26 - Modul Filsafat Pendidikan
P. 26

PERANAN FILSAFAT



                                               PENDIDIKAN








          A. Sub-CPMK


                     Mendeskripsikan dan menganalisis peranan filsafat

               pendidikan.




          B. Indikator Pencapaian


             1. Mendeskripsikan peranan filsafat pendidikan.

             2. Menganalisis peranan filsafat pendidikan.




          C. Konsep Ilmu Pendidikan


                             Menurut  Rahman  et  al.  (2022)  ilmu  pendidikan

               merupakan kumpulan pengetahuan atau konsep yang


               tersusun  secara  sistematis  dan  mempunyai  metode

               tertentu  yang  bersifat  ilmiah  yang  menyelidiki,

               merenungkan  tentang  gejala  perbuatan  mendidik

               maupun  proses  bantuan  yang  diberikan  oleh  orang


               dewasa  kepada  anak  yang  belum  dewasa  untuk

               mencapai                  kedewasaannya                         dalam               rangka

               mempersiapkan                    dirinya          untuk          kehidupan              yang


               bermakna.  Ilmu  pendidikan  secara  alternatif  adalah

               sistem  pendidikan  yang  tidak  selalu  identik  dengan

               sekolah atau jalur pendidikan di luar pendidikan formal


               yang  dapat  dilaksanakan  secara  struktur  dan

               berjenjang.  Pendidikan  secara  alternatif  berfungsi

               mengembangkan


                                                                                                             20
   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31