Page 24 - KFR TRIWULAN II TAHUN 2019
P. 24
3. Analisis Pertumbuhan Ekonomi terhadap kenaikan realisasi pendapatan
konsolidasian
Pertumbuhan
Menurut BPS Provinsi Bengkulu porsi Konsumsi ekonomi berbanding
Pemerintah terhadap PDRB di Provinsi lurus dengan
kenaikan realisasi
Bengkulu berkisar antara 19,77 Persen. Dari data
pendapatan
tersebut dapat diambil hipotesis bahwa
kenaikan/penurunan pendapatan akan berbanding lurus kenaikan/penurunan
pertumbuhan ekonomi.
Realisasi TW II
Uraian Realisasi TW II 2019 Kenaikan
2018
Penerimaan Perpajakan 1.085,73 1.014,50 -6,56%
PNBP 600,75 407,92 -32,10%
Total 1.686,49 1.422,42 -15,66%
PDRB/Pert Ekonomi 16.789,54 17.914,58 5,05%
Pada triwulan II 2019 Pertumbuhan Ekonomi di Bengkulu sebesar 5,05 Persen.
Pertumbuhan ini salah satunya disumbangkan oleh Konsumsi Rumah tangga yang
mampu tumbuh 4,86 Persen dan Konsumsi Pemerintah yang mampu tumbuh 7,09
Persen. Dari laporan konsolidasian diketahui bahwa penerimaan perpajakan mengalami
penurunan 6,56 Persen dan PNBP mengalami penurunan 32,10 Persen.
Keterangan Coefficients Standard Error t Stat P-value Dari hasil regresi sederhana
Intercept -0,348254532 0,217021014 -1,6047 0,1838278 dapat disimpulkan bahwa
Pajak 5,347000641 2,162445872 2,472663 0,06875 pertumbuhan ekonomi
Y = Pertumbuhan ekonomi dipengaruhi oleh penerimaan
pajak. Berdasarkan data Konsumsi Rumah Tangga dan Konsumsi Pemerintah yang
mampu tumbuh, dan dikuatkan dari hasil regresi sederhana Semestinya Penerimaan
Pajak dan PNBP mampu ditingkatkan lagi. Direkomendasikan Petugas Pajak dapat
meningkatkan penerimaan terutama melalui PPN dan Pengelola PNBP dapat
meningkatkan terutama melalui PNBP Sumber Daya Alam khususnya sektor pertanian,
kehutanan dan perikanan.
C. BELANJA KONSOLIDASIAN
1. Analisis Proporsi dan Perbandingan
Pada Triwulan II 2019 porsi belanja pegawai sebesar
Pertumbuhan porsi
59,80 persen mengalami peningkatan sebesar Belanja Pegawai dan
2,13 persen apabila dibandingkan dengan Barang lebih tinggi
dari Belanja Modal
triwulan II 2018 yang sebesar 57,67 persen. Begitu
juga dengan porsi belanja barang yang meningkat 3,93 persen dari 25,81 persen
21 | P a g e