Page 18 - E-BOOKLET ASAM BASA BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING
P. 18
Booklet Asam Basa Model PBL
Persamaan umum asam-basa Bronsted-Lowry :
+ ⇌ +
Contoh :
−
1. HCl (aq) + H O (l) ⇌ Cl (aq) + H O + (aq)
3
2
Asam Bas a Basa Asam
konjugasi konjugasi
Sumber : http://studiobelajar.com
HCl mendonorkan proton (H ) kepada H2O sehingga HCl
+
berubah menjadi ion Cl . H2O menangkap proton dengan
-
menggunakan elektron bebas pada atom O untuk berikatan
dengan H membentuk ion hidronium (H 3O ).
+
+
−
2. NH + H O (l) ⇌ NH + + OH (aq)
3 (aq) 2 4 (aq)
Basa Asam Asam Basa
konjugasi konjugasi
Sumber : http://studiobelajar.com
+
NH3 menerima proton (H ) dari H2O, dengan menggunakan
+
elektron bebas pada atom N sehingga terbentuk NH 4 . H2O telah
memberikan proton (H ) sehingga berubah menjadi ion
+
hidroksida (OH ).
-
H2O merupakan senyawa amfoter (ampiprotik) yaitu senyawa
dapat bertindak sebagai asam maupun basa.
9