Page 52 - Matematika-BG-KLS-I
P. 52

Ayo Berkarya


                   ►    Peserta didik diberikan templat untuk proyek ini. Bapak/Ibu Guru dapat
                       menggunakan templat di buku siswa atau membuat templat sendiri.
                   ►    Peserta didik memilih satu bilangan favorit mereka.

                   ►    Peserta didik menuliskan lambang bilangan dan cara membacanya.

                   ►    Peserta didik menggambar banyak benda pada bingkai 10 dan
                       menemukan pasangan bilangannya.
                   ►    Peserta didik mempresentasikan hasilnya di depan kelas.


                                             Tabel 1.2 Rubrik Penilaian Ayo Berkarya

                                    Kriteria Penilaian                       Baik      Cukup     Kurang

                    Peserta didik mampu menuliskan lambang
                    bilangan.

                    Peserta didik mampu menuliskan cara
                    membaca bilangan.


                    Peserta didik mampu menyajikan bilangan
                    pada bingkai 10.

                    Peserta didik mampu menuliskan pasangan
                    bilangan.

                    Peserta didik mampu mempresentasikan
                    hasilnya dengan jelas.

                    Peserta didik mengerjakan tugas dengan
                    mandiri.




                                               PØ¡ŕx PexajaØ Pacaèixa (MadiØi)
                              Pada kegiatan ini, Bapak/Ibu Guru memotivasi peserta didik
                              untuk mengerjakan proyek secara mandiri. Hal ini sesuai dengan
                              proil Pelajar Pancasila. Peserta didik mandiri dalam setiap
                              proses pembuatan proyek “Ayo Berkarya”. Ketika peserta didik
                              membutuhkan bantuan, bimbinglah mereka untuk mencoba
                              menemukan solusi secara mandiri.











                   44    Buku Panduan Guru Matematika untuk SD/MI Kelas I
   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56   57