Page 111 - ASTRONOMI DAN ASTROFISIKA
P. 111

Adapun bintang yang tampak oleh pengamat pada lintang      x dan yang
                          tak tampak pada pengamat di lintang     x  adalah
                                        
                                   ( 90   ) x   ( 90   ) x                                      (4.7)
                                                       

                                   Dan  bintang  yang  tampak  oleh  pengamat  pada       x   dan  yang  tak
                          tampak oleh pengamat pada      x adalah
                                        
                                   ( 90   ) x    ( 90   ) x                                     (5.8)
                                                       

                                   Lama  sebuah  bintang  berada  di  atas  horizon  dapat  diketahui  dengan
                          menghitung sudut jam (HA) bintang tersebut di atas horizon ( kita sebut H). Lama
                          sebuah  bintang  di  atas  horizon  sama  dengan  dua  kali  nilai  H-nya  (untuk  H  nilai
                          positif dan negatif). Besarnya nilai H untuk belahan utara Bumi adalah

                                   cosH     tan  tan                                              (5.9)

                                   Sedangkan untuk belahan selatan Bumi adalah

                                   cosH     tan  tan                                             (5.10)

                                   Lamanya  bintang  tampak  dapat  dihitung  dengan  rumus  t   2 H ,  dengan
                          mengingat 1 h  15 .

                                   Pada Matahari, siang terpanjang (malam terpanjang) dan siang terpendek
                          (malam  terpendek)  juga  dapat  dihitung  dengan  formula  yang  sama,  dimana  siang
                          terpanjang saat deklinasi Matahari      23 27' dan siang terpendek saat deklinasi
                          Matahari     23 27'.























                                                                       Astronomi dan Astrofisika  110
   106   107   108   109   110   111   112   113   114   115   116