Page 126 - Buku Sehat Jantungku
P. 126
Gambar 43: Pilates
Gambar 45: Tai Chi
h. Yoga, merupakan jenis olahraga yang bertujuan
untuk melatih fokus pikiran dan pernapasan. Tak j. Latihan keseimbangan. Memasuki usia senja, tubuh
hanya bermanfaat bagi kesehatan fisik, yoga juga biasanya akan mengalami penurunan keseimbangan
baik untuk kesehatan mental para lansia sehingga sehingga meningkatkan risiko cedera. Latihan
dapat mengurangi risiko stres atau bahkan depresi. keseimbangan dapat mengurangi risiko terjatuh saat
berjalan atau ketika melakukan aktivitas lain. Latihan
ini dapat dilakukan dengan berdiri di atas satu kaki
atau berjalan jinjit.
Gambar 44: Yoga
i. Tai Chi, adalah salah satu jenis olahraga yang berasal
dari Tiongkok. Sekilas gerakan Tai Chi hampir
serupa dengan senam biasa, hanya saja memiliki
ritme yang lebih lambat. Olahraga ini baik untuk Gambar 46: Latihan kesimbangan
meningkatkan kelenturan, keseimbangan, dan
kekuatan tubuh.
116 | Sehat Jantungku Sehat Jiwa Ragaku Sehat Jantungku Sehat Jiwa Ragaku | 117

