Page 20 - E-MODUL
P. 20
1. Larutan penyangga asam:
Larutan penyangga asam mengandung asam lemah (HA)
+
dan basa konjugasi (A ), larutan penyangga asam dapat
mempertahankan pH<7 yang tersusun sebagai berikut:
a. Asam lemah dan garamnya : Contoh : CH 3COOH
dengan CH 3COONa
b. Asam lemah dan basa konjugasinya :Contoh
-
CH 3COOH dengan CH 3COO
Gambar 7. Komposisi Penyangga Asam (Gammon, 2007:676)
Ada 2 cara untuk membuat larutan penyangga asam, yaitu:
1) Mencampur langsung asam lemah HA dengan garamnya, garam ini
+
menghasilkan ion A (yg merupakan basa konjugasi HA)
Contoh :
Larutan CH 3COOH + CH 3COONa
-
(komponen larutan penyangga = CH 3COOH dengan CH 3COO )
Larutan H 2CO 3 + larutan NaHCO 3
-
(komponen larutan penyangga = H 2CO 3 dan HCO 3 )
2) Mereaksikan asam lemah HA berlebih dengan basa kuat (basa kuat habis
bereaksi HA tersisa)
+
Reaksi : HA + OH → A + H 2O
Setelah reaksi tersebut akan menghasilkan garam atau basa konjugasi
menghabiskan basa kuat dan menyisahkan asam lemah (hustiana & Muchtardi,
2010).
2. Larutan penyangga basa
Larutan penyangga basa dapat mempertahankan pH >7,
tersusun dari :
a. Basa lemah dan garamnya
3
Contoh, NH dengn NH4Cl
b. Basa lemah dan asam konjugasinya
+
Contoh, NH 3 dengan NH 4
Gambar 8. Komposisi penyangga basa (Gammon, 2007:667)
Suci & Minda Azhar 6