Page 12 - pelajaran fisika
P. 12
Jawab:
1 1 1
k k k
s 1 2
1 1
200 100
3
200
200
k 66,67 N/m
s
3
Menurut Hukum Hooks :
F = k s ∆x
F
x
k s
40
66,67
= 0,60 m
= 60 cm
b. Susunan Paralel
Bila pegas disusun paralel, maka panjang pegas (X) tetap. Sedangkan
luas penampang pegas berubah dari A menjadi 2A, bila pegas yang disusun
sebanyak dua buah.
Gambar 2. Pegas disusun paralel.
Jadi, untuk dua buah pegas yang disusun secara paralel, tetapan pegasnya
(kp) menjadi seperti berikut.
Bila ada n pegas yang tetapan pegasnya sama disusun secara paralel, maka
akan menghasilkan pegas yang lebih kuat. Karena tetapan pegasnya
menjadi lebih besar.
Contoh Soal :
Dua buah pegas yang disusun pararel berturut-turut mempunyai konstanta
sebesar 200 N/m dan 300 N/m. Jika diujungnya diberi beban sebesar 4 kg
dan g = 10 m/s2, maka hitunglah pertambahan panjang pegas!
11