Page 207 - MODUL AJAR MATEMATIKA KURIKULUM MERDEKA SMP DAN SMA
P. 207
Asesmen Formatif: Dilakukan 2. Kuis ditulis dengan pertanyaan terkain SPLTV.
pemantauan selama proses 3. Diskusi kelompok untuk berbagai pengalaman dan
pembelajaran untuk melihat pengetahuan awal tentang konsep tersebut.
perkembangan kognitif dan 4. Observasi guru terhadap pemahaman siswa
afektif (profil pelajar melalui diskusi kelas.
Pancasila) peserta didik
selama pembelajaran
berlangsung.
Asesmen Sumatif: Dilakukan Memantau perkembangan siswa selama
di akhir pembelajaran. pembelajaran untuk memberikan umpan balik yang
sesuai dan membantu mereka memperbaiki
pemahaman mereka.
G. PENGAYAAN DAN REMEDIAL
Pengayaan diberikan kepada Peserta didik diminta untuk mengidentifikasi contoh
siswa yang mendapatkan lain dari permasalahan di kehidupan sehari-hari yang
nilai diatas rata-rata dapat dihitung dan diselesaikan menggunakan
(melanjutkan ke materi SPLTV.
selanjutnya secara mandiri
atau bersama dengan guru)
Remedial diberikan Peserta didik diminta mengulang kembali kegiatan
pengulangan materi sebagai pengerjaan projek untuk menentukan atau
tugas dirumah bagi siswa menghitung SPLTV dari gambar yang mereka amati
yang memperoleh nilai secara mandiri dengan didampingi guru di luar jam
dibawah rata-rata pelajaran
H. REFLEKSI GURU
Manajemen Kelas 1. Apakah pembagian waktu yang saya gunakan
cukup?
2. Apakah siswa yang memiliki hambatan ketika
berkegiatan, dapat teratasi dengan baik (kembali
berkegiatan dan mengikuti prosesnya)?
3. Apakah ada momen di mana saya merasa kelas
saya kehilangan fokus atau energi? Apa
penyebabnya?
Ketercapaian Kompetensi 1. Apakah semua siswa mampu mengikuti proses
kegiatan belajar dengan baik?