Page 208 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 21 OKTOBER 2019
P. 208

Pihak keluarga sejauh ini telah meminta bantuan kepada Serikat Buruh Migran
               Indonesia (SBMI) agar menyampaikan masalahnya kepada Pemerintah Indonesia.

               Mereka berharap pemerintah bisa membantu menemukan dan memulangkan
               Muyasiroh ke Indramayu untuk bertemu kembali dengan keluarganya.

               Sementara itu, Ketua Serikat Buruh Migran Indonesia (SBMI) Cabang Indramayu,
               Juwarih menyatakan, telah menindaklanjuti pengaduan dari keluarga Muyasiroh
               dengan meneruskannya secara tertulis kepada Kementerian Luar Negeri dan KBRI di
               Oman.

               "KBRI sudah mengecek atas nama Muyasiroh ke Kemenaker dan Imigrasi Oman,"
               katanya.

               Namun, nama Muyasiroh binti Ruslani tak ada dalam database mereka. Hanya, KBRI
               masih terus berupaya menyelidikinya dan berharap Muyasiroh ditemukan sehat
               walafiat.
























































                                                      Page 207 of 329.
   203   204   205   206   207   208   209   210   211   212   213