Page 147 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 17 NOVEMBER 2021
P. 147

Judul               Upah Minimum Cuma Naik 1,09 Persen, Menaker Klaim Upah di RI
                                    Tertinggi di Dunia
                Nama Media          harianjogja.com
                Newstrend           Upah Minimum 2022
                Halaman/URL         https://news.harianjogja.com/read/2021/11/16/500/1088434/upah-
                                    minimum-cuma-naik-109-persen-menaker-klaim-upah-di-ri-tertinggi-di-
                                    dunia
                Jurnalis            Nyoman Ary Wahyudi
                Tanggal             2021-11-16 21:27:00
                Ukuran              0

                Warna               Warna
                AD Value            Rp 10.000.000
                News Value          Rp 30.000.000
                Kategori            Kementerian Ketenagakerjaan
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif


              Narasumber

              positive - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Setelah kami melakukan simulasi tentunya
              nanti akan ditetapkan oleh para gubernur simulasi berdasarkan data dari BPS rata-rata kenaikan
              upah minimum itu 1,09 persen ini rata-rata nasional sekali lagi kita tunggu para gubernur

              positive  -  Ida  Fauziyah  (Menteri  Ketenagakerjaan)  Adapun  besaran  upah  minimum  saat  ini
              hampir di seluruh wilayah Indonesia sudah melebihi median upah bahkan Indonesia satu-satunya
              negara dengan Kaitz Index lebih besar dari satu di mana idealnya berada di kisaran 0,4 sampai
              0,6

              positive  -  Ida  Fauziyah  (Menteri  Ketenagakerjaan)  Sebagian  besar  pengusaha  tidak  bisa
              menjangkaunya,  akan  berdampak  negatif  di  lapangan  hal  itu  terlihat  ketika  upah  minimum
              dijadikan upah efektif sehingga kenaikan upah hanya mengikuti upah minimum tanpa didasari
              oleh kinerja individu

              positive - Indah Anggoro Putri (Dirjen PHI dan Jamsos Kemnaker) Rata-rata penyesuaian upah
              minimum [2022] 1,09 persen. Saya tidak bilang bahwa ini upah minimum provinsi, ini rata-rata
              penyesuaian upah minimum tahun depan


              Ringkasan

              Menteri  Ketenagakerjaan  Ida  Fauziah  menegaskan  rata-rata  kenaikan  upah  minimum  (UM)
              secara nasional mencapai 1,09 persen tahun depan. Angka itu diperoleh dengan menggunakan
              formulasi penghitungan baru yang mengacu pada Peraturan Pemerintah No. 36/2021 tentang
              Pengupahan.

              "Setelah kami melakukan simulasi tentunya nanti akan ditetapkan oleh para gubernur simulasi
              berdasarkan  data  dari  BPS  rata-rata  kenaikan  upah  minimum  itu  1,09  persen  ini  rata-rata



                                                           146
   142   143   144   145   146   147   148   149   150   151   152