Page 180 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 17 NOVEMBER 2021
P. 180
Judul UMP Cuma Naik 1 Persen, 2 Juta Buruh Ancam Mogok Kerja 6-8
Desember 2021
Nama Media sindonews.com
Newstrend Upah Minimum 2022
Halaman/URL https://ekbis.sindonews.com/read/601315/34/ump-cuma-naik-1-
persen-2-juta-buruh-ancam-mogok-kerja-6-8-desember-2021-
1637068262
Jurnalis Athika Rahma
Tanggal 2021-11-16 20:48:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Ditjen PHI & Jamsos
Layanan Korporasi
Sentimen Negatif
Narasumber
negative - Said Iqbal (Presiden KSPI) Buruh memutuskan, KSPI, Gekanas, KSPSI, 60 federasi
tingkat nasional, memutuskan mogok nasional, setop produksi yang rencananya diikuti 2 juta
buruh dari ratusan ribu pabrik, akan berhenti
negative - Said Iqbal (Presiden KSPI) Ini masih tentatif, antara 6 hingga 8 Desember, ini mogok
nasional. Kami sudah kehilangan akal sehat terhadap kebijakan Menteri Ketenagakerjaan dan
para menteri yang melakukan pemufakatan jahat
Ringkasan
Skema penghitungan Upah Minimum Provinsi (UMP) 2022 ditolak mentah-mentah oleh serikat
pekerja. Para buruh menilai kenaikan upah yang hanya 1,09% tidak sesuai dengan harapan
mereka. Sebagai bentuk protes, 2 juta orang buruh dari ratusan ribu pabrik mengancam akan
mogok kerja jika kenaikan UMP ditetapkan 1,09%.
UMP CUMA NAIK 1 PERSEN, 2 JUTA BURUH ANCAM MOGOK KERJA 6-8 DESEMBER
2021
JAKARTA - Skema penghitungan Upah Minimum Provinsi (UMP) 2022 ditolak mentah-mentah
oleh serikat pekerja. Para buruh menilai kenaikan upah yang hanya 1,09% tidak sesuai dengan
harapan mereka. Sebagai bentuk protes, 2 juta orang buruh dari ratusan ribu pabrik mengancam
akan mogok kerja jika kenaikan UMP ditetapkan 1,09%.
"Buruh memutuskan, KSPI, Gekanas, KSPSI, 60 federasi tingkat nasional, memutuskan mogok
nasional, setop produksi yang rencananya diikuti 2 juta buruh dari ratusan ribu pabrik, akan
179

