Page 401 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 17 NOVEMBER 2021
P. 401

Judul               Gubernur Anies Baswedan Sebut Akan Ada Kenaikan UMP DKI di Tahun
                                    2022, Pengusaha Keberatan Jika Naik 10 Persen
                Nama Media          poskota.co.id
                Newstrend           Upah Minimum 2022
                Halaman/URL         https://poskota.co.id/2021/11/16/gubernur-anies-baswedan-sebut-
                                    akan-ada-kenaikan-ump-dki-di-tahun-2022-pengusaha-keberatan-jika-
                                    naik-10-persen
                Jurnalis            Deni Zainudin
                Tanggal             2021-11-16 18:21:00
                Ukuran              0

                Warna               Warna
                AD Value            Rp 10.000.000
                News Value          Rp 30.000.000
                Kategori            Ditjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif


              Narasumber

              neutral - Anies Baswedan (Gubernur DKI Jakarta) Ada jadwal rakor (rapat koordinasi) soal UMP
              nanti dari situ kita akan tau (besaran kenaikan UMP) ya

              neutral - Anies Baswedan (Gubernur DKI Jakarta) UMP nih baru dibahas dengan pak Menko. Kan
              makanya beliau (Mahfud MD) pulang lebih awal karena rapat soal UMP itu


              Ringkasan

              Kabar  menggemberikan  bagi  kaum  pekerja  yang  ada  di  Jakarta,  Gubernur  Anies  Baswedan
              menyebutkan akan ada kenaikan Upah Minimum Provinsi (UMP) DKI Jakarta di Tahun 2022.
              Meski demikian, pihaknya saat ini masih melakukan pembahasan terakhir mengenai besaran
              UMP.



              GUBERNUR ANIES BASWEDAN SEBUT AKAN ADA KENAIKAN UMP DKI DI TAHUN
              2022, PENGUSAHA KEBERATAN JIKA NAIK 10 PERSEN

              Kabar  menggemberikan  bagi  kaum  pekerja  yang  ada  di  Jakarta,  Gubernur  Anies  Baswedan
              menyebutkan akan ada kenaikan Upah Minimum Provinsi (UMP) DKI Jakarta di Tahun 2022.
              Meski demikian, pihaknya saat ini masih melakukan pembahasan terakhir mengenai besaran
              UMP.

              "Ada jadwal rakor (rapat koordinasi) soal UMP nanti dari situ kita akan tau (besaran kenaikan
              UMP) ya," ujar Anies di Balai Kota DKI, Jakarta Pusat, Selasa (16/11/2021).

              Anies  menuturkan,  Pemprov  DKI  sudah  membahas  masalah  ini  dengan  Menteri  Koordinator
              Politik  dan  Keamanan  (Menkopolhukam)  Mahfud  MD.  Pemerintah  juga  sudah  mengeluarkan
              instruksi soal kenaikan UMP di daerah-daerah Indonesia.
                                                           400
   396   397   398   399   400   401   402   403   404   405   406