Page 523 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 19 NOVEMBER 2021
P. 523

Judul               Bantul Usulkan UMK Tahun Depan Naik Empat Persen
                Nama Media          rri.co.id
                Newstrend           Upah Minimum 2022
                Halaman/URL         https://rri.co.id/yogyakarta/bisnis/ekonomi/1263212/bantul-usulkan-
                                    umk-tahun-depan-naik-empat-persen
                Jurnalis            Mahadevi Paramita Putri
                Tanggal             2021-11-18 13:13:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 10.000.000
                News Value          Rp 30.000.000
                Kategori            Ditjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              neutral - Abdul Halim Muslih (Bupati Bantul) Bupati hanya merekomendasikan angkanya dan soal
              nanti apakah akan diterima atau masih diperbaiki oleh tim pengupahan tingkat DIY bersama
              Gubernur saya ndak ngerti. Kemarin kita merekomendasikan sekitar 1,9, peningkatannya 4,08
              persen dibanding tahun ini

              neutral - Fardhanatun (Ketua SPSI Bantul) Klaten saja itu kan sudah diatas dua, ya kita ngga
              usah muluk-muluk, setidaknya sama dengan kabupaten sekitar. Dari dulu kan DIY ini dikenal
              terendah  UMK-nya  se  Indonesia,  masak  yam  au  seperti  it  uterus,  setidaknya  sama  dengan
              kabupaten-kabupaten di sekitar



              Ringkasan

              Bupati  Bantul,  Abdul  Halim  Muslih  merekomendasikan  UMK  senilai  Rp.  1.916.848  kepada
              Gubernur untuk tahun 2022 mendatang. Nominal ini menurutnya didapatkan dari hasil formulasi
              baku  pembentuk  upah  yang  ditetapkan  Kementerian  Tenaga  Kerja.  Diantaranya
              mempertimbangkan inflasi daerah, pertumbuhan ekonomi, kebutuhan hidup layak di masing-
              masing daerah yang berbeda-beda antara kabupaten. Untuk inflasi menurutnya menggunakan
              di tingkat DIY karena lima kabupaten kota ini tidak terjadi disparitas yang tinggi.



              BANTUL USULKAN UMK TAHUN DEPAN NAIK EMPAT PERSEN

              Bupati  Bantul,  Abdul  Halim  Muslih  merekomendasikan  UMK  senilai  Rp.  1.916.848  kepada
              Gubernur untuk tahun 2022 mendatang. Nominal ini menurutnya didapatkan dari hasil formulasi
              baku pembentuk upah yang ditetapkan Kementerian Tenaga Kerja.

              Diantaranya mempertimbangkan inflasi daerah, pertumbuhan ekonomi, kebutuhan hidup layak
              di  masing-masing  daerah  yang  berbeda-beda  antara  kabupaten.  Untuk  inflasi  menurutnya
              menggunakan di tingkat DIY karena lima kabupaten kota ini tidak terjadi disparitas yang tinggi.


                                                           522
   518   519   520   521   522   523   524   525   526   527   528