Page 379 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 14 APRIL 2021
P. 379

Judul               Pekerja KFC Teriak Upah Dipotong: Kebijakan Tak Sesuai Keuntungan
                                    Bisnis
                Nama Media          nkriku.com
                Newstrend           Aksi Protes Karyawan KFC
                Halaman/URL         https://nkriku.com/pekerja-kfc-teriak-upah-dipotong-kebijakan-tak-
                                    sesuai-keuntungan-bisnis/
                Jurnalis            redaksi
                Tanggal             2021-04-13 13:03:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 7.500.000
                News Value          Rp 22.500.000
                Kategori            Ditjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Negatif



              Narasumber

              neutral  -  Kentucky  Fried  Chicken  (None)  Kebijakan  yang  diterapkan  untuk  buruhnya  tidak
              seindah keuntungan bisnis yang dicapai



              Ringkasan

              Sejumlah pekerja restoran cepat saji Kentucky Fried Chicken atau KFC memprotes kebijakan
              manajemen perusahaan terkait pembayaran upah dan Tunjangan Hari Raya (THR). Menurut
              mereka, tindakan yang dilakukan perusahaan telah melanggar Undang-Undang Nomor 13 Tahun
              2003 tentang Ketenagakerjaan, sebagaimana diubah dalam ketentuan pasal 81 angka 24 UU
              Cipta Kerja.


              PEKERJA KFC TERIAK UPAH DIPOTONG: KEBIJAKAN TAK SESUAI KEUNTUNGAN
              BISNIS

              Jakarta  -  Sejumlah pekerja  restoran  cepat  saji  Kentucky  Fried  Chicken  atau  KFC  memprotes
              kebijakan manajemen perusahaan terkait pembayaran upah dan Tunjangan Hari Raya (THR).
              Menurut mereka, tindakan yang dilakukan perusahaan telah melanggar Undang-Undang Nomor
              13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan, sebagaimana diubah dalam ketentuan pasal 81 angka
              24 UU Cipta Kerja.

              "Kebijakan  yang  diterapkan  untuk  buruhnya  tidak  seindah  keuntungan  bisnis  yang  dicapai,"
              demikian keterangan resmi dari para pekerja yang diterima Tempo di Jakarta, Senin, 12 April
              2021.

              Sejumlah pekerja yang melancarkan protes ini tergabung dalam Solidaritas Perjuangan Buruh
              Indonesia  (SPBI)  SB  PT  Fast  Food  Indonesia  Tbk.  Fast  Food  tak  lain  adalah  pemegang  hak
              waralaba tunggal untuk merek KFC di Indonesia.



                                                           378
   374   375   376   377   378   379   380   381   382   383   384