Page 161 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 15 JUNI 2020
P. 161

Judul               5 Perusahaan Ditegur Langgar PSBB Transisi
                 Nama Media          Pos Kota

                 Newstrend           Pembatasan Sosial Berskala Besar
                 Halaman/URL         Pg3
                 Jurnalis            yono
                 Tanggal             2020-06-13 07:59:00
                 Ukuran              89x226mmk
                 Warna               Halaman Hitam/Putih
                 AD Value            Rp 21.360.000
                 News Value          Rp 106.800.000
                 Kategori            Ditjen PPK & K3
                 Layanan             Korpo
                 Sentimen            positive

              Narasumber

              neutral - Andri Yansyah (Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi) Dimana salah satunya
              mengatur  jam  kerja  dan  kapasitas  perusahaan  atau  industri.  Kita  atur  adalah  yg  pertama
              mengatur protokol kesehatan, salah satunya tidak lebih dari 50 persen, Yang work from home
              (WFH) 50 persen dan work from Office (WFO) 50 persen

              neutral - Andri Yansyah (Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi) Alhamdulilah tren yang
              melanggar sangat-sangat sedikit, sampai saat ini dari tiga hari penyidikan hanya 5 perusahaan
              yang melakukan pelanggaran. Itu juga baru kita berikan peringatan



              Ringkasan

              Pemprov DKI akan memberikan sanksi tegas bagi perkantoran yang melanggar Pembatas Sosial
              Berskala Besar (PSBB) transisi. Sanksinya mulai dari teguran tertulis hingga penghentian izin
              operasi.

              Kepala  Dinas  Tenaga  Kerja  dan  Transmigrasi  (Kadisnakertrans)  An-dri  Yansah
              mengatakan,pihaknya sudah mengeluarkan Surat Keputusan (SK) Kepala Dinas Tenaga Kerja,
              Transmigrasi  dan  Energi  Provinsi  DKI  Jakarta  Nomor  1363  Tahun  2020  tentang  Protokol
              Pencegahan  dan  Pengendalian  Covid-19  di  Perkantoran/  Tempat  Kerja  saat  Masa  Transisi
              Menuju Masyarakat Sehat, Aman dan Produktif. Dalam SK tersebut diterapkan aturan terkait
              protokol pengendalian dan pengawasan perusahaan dan industri pada masa PSBB transisi.



              5 PERUSAHAAN DITEGUR LANGGAR PSBB TRANSISI

              Pemprov DKI akan memberikan sanksi tegas bagi perkantoran yang melanggar Pembatas Sosial
              Berskala Besar (PSBB) transisi. Sanksinya mulai dari teguran tertulis hingga penghentian izin
              operasi.

              Kepala  Dinas  Tenaga  Kerja  dan  Transmigrasi  (Kadisnakertrans)  An-dri  Yansah
              mengatakan,pihaknya sudah mengeluarkan Surat Keputusan (SK) Kepala Dinas Tenaga Kerja,
              Transmigrasi  dan  Energi  Provinsi  DKI  Jakarta  Nomor  1363  Tahun  2020  tentang  Protokol
              Pencegahan  dan  Pengendalian  Covid-19  di  Perkantoran/  Tempat  Kerja  saat  Masa  Transisi


                                                           160
   156   157   158   159   160   161   162   163   164   165   166