Page 87 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 05 JULI 2019
P. 87

Title          PENYELESAIAN REVISI UU KETENAGAKERJAAN BELUM PASTI
               Media Name     suaramerdeka.com
               Pub. Date      04 Juli 2019
                              https://www.suaramerdeka.com/news/baca/187787/penyelesaian-revisi-uu-k
               Page/URL
                              etenagakerjaan-belum-pasti
               Media Type     Pers Online
               Sentiment      Positive















































               Menteri Ketenagakerjaan Hanif Dhakiri belum bisa memastikan, kapan revisi
               Undang-undang Nomor 13 tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan itu
               rampung.

               Menurut dia, kementerian masih meminta masukan berbagai pihak, untuk
               penyempurnaan revisi itu agar tercapai konten yang baik. Masukan itu mulai dari
               dunia usaha, serikat pekerja, hingga akademisi. Sebab, kata dia, kepentingan
               berbagai pihak berbeda dan bahkan bertentangan satu sama lain.


               "Intinya biar win-win solution dan yang pasti everybody happy," ujar dia usai
               membuka acara MOS dan ACA National Championship di SMA Pradita Dirgantara
               Solo, Rabu (3/7).





                                                       Page 86 of 104.
   82   83   84   85   86   87   88   89   90   91   92