Page 7 - Modul atletik
P. 7

JALAN CEPAT


               Sejarah Jalan Cepat
               Melansir laman IAAF, lomba berjalan dimulai dari abad ke-17 dan ke-18. Pada masa itu, para

               pejalan (footmen) akan berlari dan/atau berjalan di samping pelatih mereka. Para bangsawan
               pada masa tersebut akan bertaruh siapa di antara mereka yang bisa memenangi perlombaan.
               Jalan  cepat  kemudian  menjadi  aktivitas  profesional  yang  semakin  populer  pada  abad  ke-19.
               Dapatkan  informasi,  inspirasi  dan  insight  di  email  kamu.  Daftarkan  email  Baca  juga:  Senam
               Lantai: Pengertian, Jenis, Ragam Gerakan, dan Manfaatnya Pada ajang Olimpiade, jalan cepat

               putra dengan jarak 20 kilometer mulai dilombakan pada 1956. Kemudian untuk putri, nomor jalan
               cepat  mulai  dilombakan  pada  Olimpiade  1992  dengan  jarak  awal  adalah  10  kilometer,  lalu
               meningkat         menjadi        20        kilometer        pada        tahun        2000.


               Pengertian Jalan Cepat
               Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, jalan cepat adalah salah satu cabang olahraga atletik
               yang dilombakan. Jarak tempuhnya yaitu 5 km, 10 km, 20 km, dan 50 km yang sebagian telapak

               kakinya harus menyentuh tanah. Olahraga jalan cepat bisa diartikan sebagai gerakan ke depan
               tanpa mengalami hubungan terputus dengan tanah.
               Teknik Dasar Jalan Cepat
               A.  Teknik  Awalan  (Start)  Teknik  awalan  atau  start  adalah  teknik untuk memulai  jalan  cepat.

               Tahapan melakukan start jalan cepat adalah sebagai berikut:.
                   1.  Sikap bersedia dengan berdiri di belakang garis start
                   2.  Ketika  petugas  memberikan  aba-aba  "bersedia",  letakkanlah  salah  satu  kaki  lurus  ke
                       belakang dan kaki lainnya digerakkan ke depan (posisi masih di belakang garis start).

                       Adapun, posisi lutut sedikit ditekuk
                   3.  Posisi  badan  lurus  dan  agak  maju  ke  depan,  sementara  kedua  tangan  berada  di  sisi
                       tubuh dalam kondisi rileks

                   4.  Berat badan ditumpukan ke kaki bagian depan
                   5.  Ketika  petugas  memberikan  aba-aba  "ya"  atau  membunyikan  pistol  start,  gerakkanlah
                       kaki belakang ke depan dibarengi mengayunkan tangan ke belakang dan depan secara


               B. Posisi Badan
                              Sikap badan yang benar ketika melakukan jalan cepat adalah menghadap lurus
                       ke depan. Sementara, siku membentuk sudut 90 derajat dan tangan digerakkan secara
                       harmonis dengan kaki.

               C. Teknik Langkah Kaki
                              Langkah  kaki  saat  jalan  cepat  adalah  kaki  digerakkan  ke  depan  dengan  berat
                       badan  atau  beban  tubuh  bertumpu  pada  paha.  Pada  saat  jalan  cepat  dan  melakukan
                       gerak melangkah ke depan, posisi kaki tumpu adalah kontak dengan tanah. Posisi lutut


               ATLETIK- MTsN 1 Kota Blitar                                                         Page 6
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12