Page 117 - Favor Of God (E-Book)
P. 117

Tuhan Menepati Janji-Nya




                        Maria Magadalena Butar-butar, S.Th





















                        i dalam dunia ini tidak ada satu orang pun yang
                        tahu tentang hari esok. Benarlah apa yang dikatakan
                        banyak orang bahwa hidup merupakan suatu misteri.

          D Berbagai pengalaman baik positif ataupun negatif,
          suka dan duka tidak dapat lepas dari kehidupan kita sebagai
          manusia. Bahkan untuk mendapatkan pasangan hidup, memiliki
          anak, mendapatkan pekerjaan dan sebagainya merupakan misteri
          yang kita dapat ketahui pasti. Pengetahuan kita akan misteri ini pada
          akhirnya dapat mempengaruhi cara pandang kita dalam menjalani
          kehidupan ini.



                                Panggilan Melayani

             Pada tahun 1995 yaitu ketika berumur 20 tahun saya menerima
          panggilan Tuhan melalui dua  hamba Tuhan yang merintis di
          daerah perkebunan di Pekan Baru. Kedua hamba Tuhan itu berasal
          dari gereja aliran karismatik. Suatu hari mereka berkunjung ke


                                                                 Favor of God  109
   112   113   114   115   116   117   118   119   120   121   122