Page 22 - E-Modul Interaktif_WORKSHOP_Sri Mulyani 5C__Neat
P. 22

Modul Pembelajaran Matematika SMP




                                menulisnya ▱        , dan dibaca “jajargenjang         ”.

                                Perhatikan penjelasan pada video berikut ini untuk

                                memperdalam  pemahaman  kalian  tentang  sifat-

                                sifat jajargenjang!.

























                                    Urgent!
                                                  Teorema: Sifat Jajargenjang

                                      Dalam sebuah jajargenjang, sifat-

                                      sifat berikut berlaku:
                                         1.  Dua pasang sisi berhadapan
                                            memiliki       panjang       yang
                                            sama.
                                         2.  Dua        pasang          sudut
                                            berhadapan              memiliki
                                            ukuran  sudut  yang  sama

                                            besar.
                                         3.  Kedua                  diagonal
                                            berpotongan  di  titik  tengah
                                            setiap diagonal.


                                Contoh  :  Pada  ▱          dibawah  ini,  jika  kita

                                misalkan     adalah titik potong  kedua diagonalnya,

                                maka buktikan bahwa       =       dan       =      !.


                                                                                                     22
                                                             S e g i t i g a   &   S e g i e m p a t
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27