Page 50 - MAJALAH 197
P. 50

KUNKER





                     Dorong Percepatan Vaksinasi


                         Hingga Soroti Kesehatan dan



                                        Ketenagakerjaan





              Komisi IX DPR RI menjalankan fungsi pengawasan dengan              memenuhi ketentuan yang berlaku dan
              menurunkan Tim Kunjungan kerja ke tiga daerah. salah satunya,      dokumen yang lengkap. 
                                                                                   “Harus ditertibkan, semua tenaga
              Komisi IX mendorong dilakukannya percepatan vaksinasi              kerja asing harus ikuti aturan undang-
                                                                                 undang yang berlaku. Itu ada
                                                                                 aturannya, pemerintah harus lakukan
                                                                                 pengawasan. Ini salah satu hal yang
                                                                                 kami bicarakan,” kata politisi yang
                                               menggerakkan proses vaksinasi di   akrab disapa Melki itu. Saat ditanya
                                               daerah tujuan wisata. Mengingat,   tentang keberadaan TKA di Indonesia,
                                               pemerintah sudah menetapkan Labuan   khususnya di Labuan Bajo, dirinya
                                               Bajo sebagai daerah tujuan wisata super   menegaskan, dokumen tenaga kerja
                                               prioritas.                        asing harus menjadi perhatian penting
                                                 “Sebagai daerah tujuan wisata   agar tidak ada penyalahgunaan.
                                               super prioritas, sudah seharusnya   Selain itu upah atau gaji tenaga kerja
                                               Manggarai Barat yang terkenal di dunia   juga jangan sampai jenis pekerjaannya
                                               dengan Labuan Bajo, masyarakatnya   sama tetapi tenaga kerja asing digaji
                                               mendapatkan vaksinasi, agar geliat   lebih besar dari tenaga kerja lokal.
                                               pariwisata bisa kembali bangkit,”   “Keberadaan BLK (Balai Latihan Kerja)
                                               ungkap Ketua Komisi IX DPR RI Felly   sebagai upaya untuk meningkatkan
                                               Estelita Runtuwene usai pertemuan   keterampilan tenaga kerja di Manggarai
                                               Tim Kunjungan Kerja Komisi IX DPR RI   Barat. Ini salah satu bentuk perhatian
                                               dengan Bupati Manggarai Barat beserja   pemerintah terhadap tenaga kerja di
                                               jajaran di Aula Kantor Bupati Manggarai   Labuan Bajo dan kami dorong untuk
                                               Barat, NTT.                       dikembangkan dan dilengkapi dengan
                                                 Politisi Fraksi Partai NasDem itu   pelatihan kepariwisataan sesuai
                                               mengatakan, Kabupaten Manggarai   kebutuhan sebagai destinasi wisata
                                               Barat memiliki potensi pariwisata luar   super prioritas,” urai politisi Partai
                                               biasa. Dengan potensi yang ada ini,   Golkar itu.
                                               menjadikan Kabupaten Manggarai
                                               Barat sebagai tujuan investasi baik dari   KESEHATAN JADI TANTANGAN
                                               luar negeri maupun dalam negeri yang   PEMERINTAHAN KALTARA
                                               sangat potensial, sehingga menjadikan   Wakil Ketua Komisi IX DPR RI
                                               kawasan ini memiliki pertumbuhan   Ansory Siregar mengatakan, masalah
              Ketua Komisi IX DPR RI Felly Estelita Runtuwene. Foto: Oji/nvl  ekonomi yang cukup pesat.   kesehatan masih menjadi tantangan
                                                 Masih dalam rangkaian kegiatan   bagi Pemerintah Provinsi Kalimantan
                                               yang sama, Wakil Ketua Komisi IX   Utara (Kaltara), terutama pada masa
                       i Labuan Bajo, Nusa     DPR RI Emanuel Melkiades Laka Lena,   pandemi Covid-19. Berdasarkan data
                       Tenggara Timur, Komisi   mengingatkan pemerintah terkait   Dinas Kesehatan (Dinkes) Kaltara,
                       IX DPR RI mendorong     keberadaan tenaga kerja asing (TKA)   Ansory menyebutkan, hingga 10 April
                       Pemerintah Kabupaten    di Labuan Bajo. Sebagai wakil rakyat,   2021 total kasus konfirmasi positif
             DManggarai Barat bersinergi       pihaknya meminta pemerintah agar   Covid-19 mencapai 11.375 orang. 
              dengan pemerintah pusat dalam    semua TKA di Labuan Bajo harus      “Kasus sembuh 10.035 orang atau



              50 50    PARLEMENTARIA      EDISI 171      TH. 2019
                     PARLEMENTARIA      EDISI 197      TH. 2021
   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55