Page 2 - BU LINA_BUKU MODUL STOIKIOMETRI.cdr
P. 2

Stoikiometri










            A.      Informasi Umum





                  FASE     JENJANG       KELAS     PERKIRAAN             MODEL             ALOKASI
                                                      SISIWA        PEMBELAJARAN            WAKTU

                    E         SMA          10            30            Tatap Muka          6 x 45 menit

                                                                                         (3 x pertemuan)



                 Kompetensi Awal         Sebelum mempelajari materi ini, peserta didik diharapkan sudah
                                         mampu  menuliskan  persamaan  reaksi  serta  menyetarakannya,
                                         memprediksikan  produk  yang  terbentuk,  mampu  menyelesaikan


                                         perhitungan matematika dasar.

                 Profil Pelajar          1. Bernalar  Kritis:  mengidentifikasi,  mengklarifikasi,  dan


                 Pancasila                  menganalisis  informasi  yang  relevan  serta  memprioritaskan
                                            beberapa gagasan tertentu.

                                         2. Mandiri:  mengelola  pikiran,  perasaan,  dan  tindakannya  agar


                                            tetap  optimal  untuk  mencapai  tujuan pengembangan  diri  dan

                                            prestasinya.

                                         3. Disiplin: mengelola segala pekerjaan dengan tepat waktu

                 Sarana dan Prasarana    Proyektor (LCD), alat tulis, buku kimia SMA, dan LKPD



                 Target Peserta Didik    64 peserta didik (kelas eksperimen)

                 Medel Pembelajaran      Model pembelajaran yang digunakan yaitu Problem Based
                                         Learning (PBL)



                B. Komponen Inti

                 Capaian Pembelajaran    Pada akhir fae E, peserta didik mampu mengamati, menyelidiki dan

                                         menjelaskan  fenomena  sesuai  kaidah  kerja  ilmiah  dalam
                                         menjelaskan  konsep  kimia  dalam  kehidupan  sehari  hari;
   1   2   3   4   5   6   7