Page 17 - Modul Persamaan dan Fungsi Kuadrat
P. 17

Misalkan:

               p 1 adalah tekanan air pada mulut pipa


               p 2 adalah tekanan air pada ujung pipa


               h adalah kedalaman pipa di bawah permukaan air sungai

               h 1 adalah ketinggian pipa dari permukaan tanah


               h 2 adalah ketinggian permukaan air sungai.

               V 1 adalah kecepatan air sungai mengalir

               V 2 adalah kecepatan air mengalir

               A 1 adalah luas penampang permukaan air sungai


               A 2 adalah luas penampang permukaan ujung pipa

                                                 2
               g adalah grafitasi bumi = 10 m/det .



               Apa yang terjadi jika A 1 jauh lebih dari A 2. Diharapkan jawaban siswa sebagai berikut.

                Jika A 1 lebih besar dan semakin besar dari A 2 (A 1 >>> A 2), maka volume V 1 lebih kecil dan
               semakin kecil dari V 2 (V 1 <<< V 2), akibatnya V 1 menuju 0 (nol). Karena tekanan air pada

               pangkal pipa dan diujung pipa sama maka berdasarkan gambar di atas diperoleh persamaan.


                             1                     1


                 +     +    =   +     +


                             2                     2



                    −     =                 (karena    menuju nol)







                          =                 (karena   =   −   )



                       2   =         = √2



                 Kecepatan air mengalir dari pipa adalah   = √2
               Debit air yang mengalir dari sebuah pipa adalah volume air yang mengalir persatuan waktu.

                 =

                                                             17
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22