Page 21 - Badan POM Pastikan Terus Kawal Keamanan dan Mutu Vaksin COVID-19 Sebelum dan Selama Peredaran
P. 21
Judul : BPOM tunggu data klinik fase 3, finalisasi izin penggunaan vaksin
Nama Media : antaranews.com
Tanggal : 9 Januari 2021
Halaman/URL : https://www.antaranews.com/video/1935436/bpom-tunggu-
data-klinik-fase-3-finalisasi-izin-penggunaan-vaksin
Tipe Media : Media Online
Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Penny Lukito, Jumat (8/1)
menyebut evaluasi terhadap hasil uji klinik fase 3 vaksin COVID-19 Sinovac
memasuki babak terakhir. Setelah rampung, BPOM akan menerbitkan izin otorisasi
penggunaan darurat atau Emergency Use Authorization (EUA) pada vaksin COVID-
19 buatan Sinovac tersebut.