Page 58 - KEILMUAN SAHABAT ALI BIN ABI THALIB BOOK DIGITAL
P. 58
"Mana dasarnya?" Ali menjawab, "Ilmu adalah
peninggalan para Nabi sedangkan harta adalah warisan
Qarun, Syaddat, Fir'aun, dan lain-lainnya."
Setelah mendengar jawaban tersebut, kemudian
orang kedua Khawarij datang dan bertanya sebagaimana
pertanyaan orang pertama, kemudian Ali menjawab,
"Ilmu adalah lebih utama daripada harta." Orang itu
bertanya lagi, "Mana dasarnya?" Ali menjawab, "Ilmu akan
menjaga dirimu, sedangkan harta engkaulah yang harus
menjaganya." Orang ketiga dari mereka kemudian datang
mengajukan pertanyaan sebagaimana pertanyaan orang
pertama dan kedua, lalu Ali menjawab, "Ilmu adalah lebih
utama daripada harta." Orang yang datang ketiga itu
menjawab balik, "Tunjukkan dasarnya." Ali kemudian
menjawab, "Kepada si pemilik harta akan mempunyai
banyak musuh dan kepada orang yang memiliki banyak
ilmu akan mempunyai banyak teman.'
Setelah mendengar jawaban tersebut, kemudian
orang kedua Khawarij datang dan bertanya sebagaimana
pertanyaan orang pertama, kemudian Ali menjawab,
"Ilmu adalah lebih utama daripada harta." Orang itu
bertanya lagi, "Mana dasarnya?" Ali menjawab, "Ilmu akan
menjaga dirimu, sedangkan harta engkaulah yang harus
menjaganya." Orang ketiga dari mereka kemudian datang
mengajukan pertanyaan sebagaimana pertanyaan orang
pertama dan kedua, lalu Ali menjawab, "Ilmu adalah lebih
utama daripada harta." Orang yang datang ketiga itu
menjawab balik, "Tunjukkan dasarnya." Ali kemudian
menjawab, "Kepada si pemilik harta akan mempunyai
banyak musuh dan kepada orang yang memiliki banyak
ilmu akan mempunyai banyak teman.'
Kecerdasan Ali Bin Abi Thalib 45