Page 40 - E-MODUL SISTEM PENCERNAAN DISCOVERY MODIFIED INQUIRY
P. 40
no Unsur mineral Sumber Fungsi Akibat Akibat
kelebihan kekurangan
9 Mo Susu, hati, Sebagai Menghambat Mudah
(molibdenum) serealia, dan kofaktor enzim absorpsi Cu, tersinggung,
kacang- yang gejala mirip pikiran kacau,
kacangan mengkatalisis penyakit gout peningkatan
reaksi oksidasi (nyeri sendi, laju
reduksi. kadar asam pernapasan
dalam darah dan denyut
tinggi). jantung, serta
pingsan.
10 Co (kobalt) Hati, daging. Terikat dalam Berpengaruh Anemia dan
tempe, dan vitamin B12. pada jantung lemah.
uncom. Untuk dan
pematangan menurunkan
eritrosit,menjaga fertilitas pria.
fungsi normal
enzim dan
semua sel.
Mari kita eksplorasi lebih lanjut tentang zat-zat makanan ini!
B. Latihan
1. Apa keutamaan dari karbohidrat? Bagaimana jika seseorang kelebihan karbohidrat?
Dan Apa jenis karbohidrat yang sering kamu makan?
2. Apa keutamaan dari lemak? Bagaimana jika seseorang kelebihan lemak?
3. Apa keutamaan dari protein? Bagaimana jika seseorang kelebihan protein? Apa jenis
protein nabati dan hewani yang sering kamu makan?
4. Apa keutamaan dari vitamin? Apa saja jenis-jenis vitamin yang larut dan tidak larut
dalam air?
5. Apa keutamaan dari mineral?
?
Silahkan klik ikon disamping untuk eksplorasi lebih lanjut
26

