Page 5 - Paper Title (use style: paper title)
P. 5
Pengembangan Lembar Kegiatan Peserta Didik (LKPD) Praktikum…
menggunakan LKPD dalam proses Sesuai dengan hasil tersebut, peneliti mulai
pembelajaran. menyusun rancangan yang akan digunakan
Pembahasan dalam mengembangkan produk. Penyusunan
Proses penelitian ini dilakukan dengan rancangan awal kemudian diajukan kepada
melakukan studi pendahuluan untuk dosen pembimbing untuk memeroleh saran dan
menganalisis kondisi yang berada di sekolah masukan serta kemudian merevisi. Tes di dalam
dan menemukan masalah yang ada, mengetahui LKPD disusun oleh peneliti dengan
karakteristik peserta didik serta tugas-tugas pertimbangan kemampuan dan kompetensi apa
yang telah diselesaikan peserta didik sebagai yang harus diperoleh peserta didik dengan
acuan awal untuk menentukan produk yang menggunakan LKPD. Peneliti memutuskan
akan dikembangkan dan acuan awal untuk megisi LKPD soal ganda dan dua kasus
bagaimanakah produk akan dikembangkan. dalam masing-masing bab. Tingkatan soal yang
Peneliti melakukan studi pendahuluan sebanyak digunakan dalam LKPD ini tingkat C4 dan C5
dua kali pada bulan Februari 2019 dengan yaitu menganalisis dan mengevaluasi.
menemui guru mata pelajaran serta peserta Rancangan awal LKPD disusun oleh peneliti
didik di sekolah. Peneliti mendapatkan menggunakan Microsoft Word dan desain
kemudahan karena guru menerima maksud menggunakan CorelDraw.
peneliti dengan baik serta peserta didik yang Selanjutnya Draft 1 yang diajukan kepada
juga ramah dalam menyambut peneliti. Hasil dosen pembimbing disetujui peneliti mulai
analisis awal diketahui bahwa SMK Negeri 4 menyusun isi LKPD dimulai dengan membaca
Surabaya telah menerapkan kurikulum 2013 berbagai sumber untuk meringkas materi
revisi 2017 selama dua tahun sehingga untuk dengan menyesuaikan bahasa peserta didikdan
kelas XI Akuntansi terdapat mata pelajaran baru kemudian melengkapi dengan contoh soal yang
yaitu salah satunya adalah mata pelajaran sesuai dengan lingkungan peserta didik,
Praktikum Akuntansi Perusahaan Jasa, Dagang kesulitan yang dialami peneliti dalam
dan Manufaktur. Sementara itu, peserta didik menyusun produk adalah untuk menciptakan
menggunakan buku pegangan Akuntansi soal yang terdapat dalam LKPD. Setelah semua
Keuangan Perusahaan Dagang. Hasil analisis isi lengkap peneliti memberikan produk kepada
peserta didik diketahui berusia sekitar 15-16 guru mata pelajaran dan dosen terlebih dahulu
tahun; menyukai pembelajaran yang menarik, untuk menelaah dan memberikan saran
mudah dipahami, dan menyenangkan; mampu terhadap produk. Peneliti meneui guru mata
menyelesaikan soal dalam tingkatan pelajaran sebanyak empat kali dan dosen
mengaplikasikan (C3) dan menganalisis (C4) sebanyak dua kali untuk melakukan proses
dengan baik. Hasil analisis tugas diketahui penelaahan dan memeroleh validasi dari ahli
peserta didik diberi latihan soal oleh guru mata materi. Sementara menunggu hasil validasi
pelajaran dengan jenis soal yang berada dalam peneliti mengirimkan produk kepada ahli
tingkatan mengaplikasikan (C3) dan bahasa dan grafis untuk memeroleh saran dari
menganalisis (C4). Hasil analisis konsep kedua ahli tersebut dan menyempurnakan
disesuaikan dengan indikator dalam LKPD sesuai revisi yang diberikan. Peneliti
masing-masing kompetensi dasar dengan menemui ahli bahasa sebanyak dua kali dan ahli
memberikan ringkasan materi dan contoh soal grafis sebanyak tiga kali hingga memeroleh
yang menarik sehingga memotivasi pembelajar validasi dari kedua hali tersebut.
dalam mempelajari materi.
118

