Page 42 - Produk Modul Elektronik Inovasi Teknologi Biologi
P. 42
Klik Gambar
(Finaka, 2022)
Gambar 17. Jenis Vaksin COVID-19 yang Digunakan di Indonesia
Ananda semua pasti tidak asing lagi dengan vaksin COVID-19, bukan?
Karena pemerintah Republik Indonesia mewajibkan masyarakat untuk
melakukan vaksinasi untuk mencegah penyebaran COVID-19 dan juga
untuk membangun sistem imunitas tubuh. Pelaksanaan vaksinasi ini
tentunya dengan beberapa syarat yang telah diinfokan oleh Kemenkes dan
juga Kominfo. Apakah Ananda sudah melakukan vaksinasi COVID-19
pertama dan kedua? Atau bahkan sudah vaksin booster? Vaksin jenis apa
yang Ananda dapatkan dari kedua/ketiga proses vaksinasi tersebut? Kenapa
ada berbagai macam jenis vaksin COVID-19 yang digunakan, ya?
Jika dilihat dari infografis tersebut Ananda dapat mengetahui bahwa
ada berbagai jenis vaksin yang digunakan di Indonesia, dan komponen yang
16