Page 6 - Buku Kalkulus Variasi
P. 6
Deskripsi E-Modul, Prasyarat, Peta Konsep Dan Tujuan
Pembelajaran
Deskripsi E-Modul
E-modul ini berisikan materi dengan pokok bahasan variasi,
persamaan euler, persamaan euler dalam beberapa variabel,
persamaan lagrang, penerapan konsep fisika.
Prasyarat
Materi kalkulus variasi pada e-modul ini hanya dapat dipelajari jika
mahasiswa telah mengontrak dan lulus pada mata kuliah
matematika dasar I dan II serta fisika dasar I dan II
Peta Konsep
Prinsip Variasi
Persamaan Euler
Kalkulus Variasi Persamaan Euler dengan
Beberapa Variabel Lintasan
Persamaan Lagrang
Penerapan dalam Fisika
2