Page 2 - Sinar tani Edisi 4033
P. 2
2 2 Edisi 3 - 9 April 2024 | No. 4033 Tahun LIV MENT AN MENY AP A
Oleh: Memed Gunawan Kami Jamin
Berlebaran Produksi
dengan Berdebaran Beras Aman
Andi Amran Sulaiman
Menteri Pertanian RI
Sahabat Pembaca Tabloid Sinar Tani yang Budiman.
asakan opor ayam dan berbagai menu makanan lebaran
lain pasti terhidang saat lebaran, walaupun harga ayam dan
telur meningkat. Lebaran adalah hari istimewa yang tidak epada seluruh masyarakat Indonesia, kami tegaskan
boleh kalah dari cuma kenaikan harga. Nah, siapakah yang ketersediaan pangan, khususnya beras untuk memenuhi
memperoleh keuntungan istimewa di bulan suci dan hari fitri kebutuhan pangan masyarakat, saat ini dalam kondisi yang
Mini. aman. Saat ini masa panen telah tiba di berbagai tempat di
Insentif apa, siapa yang menikmati, atau pengorbanan apa yang diderita Indonesia dan memberikan kepastian bagi pasokan beras
siapa di balik berkembangnya bisnis unggas sehingga BPS mencatat populasi Kdalam negeri. Panen raya padi telah terjadi sejak awal bulan
ayam terus meningkat? Tabloid Sinar Tani mengupasnya secara tuntas tanpa Maret 2024 dan akan terus berlangsung hingga bulan April 2024.
berniat menyalahkan siapa pun. BPS (Badan Pusat Statistik) telah memprediksi kita akan
Tidak dapat diingkari ada perbedaan kinerja antara peternak kecil dengan mendapatkan produksi beras pada Maret melesat 3,54 juta ton dan
perusahaan besar dalam jenis kegiatan dan efisiensi. Apalagi jika perusahaan puncaknya di April 2024 menyentuh 4,92 juta ton. Masyarakat tidak
sudah terintegrasi menangani kegiatan dari hulu sampai hilir. Keluh kesah perlu kawatir. Belanja dengan bijak kebutuhan beras hariannya.
umumnya muncul dari peternak kecil pelaku budidaya yang selalu terbirit-birit
mengikuti perubahan harga input maupun harga produk. Selanjutnya Kami tidak hanya berhenti pada produksi saat ini,
Inilah yang akan dikupas. Mungkin tidak ada yang salah. Semuanya menjadi namun terus akan memacu produksi beras melalui strategi tanam culik.
legal ketika aturan dan undang-undang tidak dilanggar. Kenyataannya, Saat kunjungan Presiden Jokowi di Kabupaten Sigi salah satunya untuk
perusahaan peternakan yang terintegrasi itu sudah mampu mengadopsi melihat langsung percepatan tanam atau tanam culik. Jadi selesai
semua teknologi, meningkatkan efisiensi, menembus pasar mulai pasar panen, petani dapat langsung melakukan olah tanah dan langsung
becek sampai ekspor, sementara peternak kecil masih bergelut dengan tanam.
keuntungannya yang tipis. Percepatan tanam merupakan langkah kongkret untuk mengejar
Berita lain yang kami anggap seksi adalah tentang penyuluhan yang penting target tanam dalam memitigasi dampak El Nino dan meningkatkan
diselenggarakan dalam mengembangkan integrasi Sawit-Sapi. Pola ini selain produksi beras nasional. Sekarang kita lalukan tanam. Jika biasanya
memberi keuntungan finansial, juga andil dalam menata lingkungan. Pelaku tanam padi 1 kali setahun sekarang menjadi 2 dan 3 kali, bahkan sampai
usaha maupun penyuluh perlu memperoleh pengetahuan dan kompetensi 4 kali. Caranya adalah kalau kita panen dengan manual, tanamnya
untuk memperoleh manfaat dari kegiatan tersebut. maksimal 2 kali setahun.
Di sektor hilir usaha terkait dengan unggas misalnya ayam goreng
peminatnya semakin meningkat. Ini menjadi pemicu semakin meningkatnya Tapi kita menggunakan mekanisasi pertanian. Dengan combine
bisnis unggas. Lalu bagaimana kiprah PT Berdikari dalam berbisnis dan harvester, traktor roda 4 dan rice transplanter, kita bisa tanam 3 kali
berkontribusi terhadap ketersediaan dan kualitas sumber protein, berperan setahun, sehingga produktivitas dan produksi meningkat. Biayanya
sebagai buffer stock dan stabilisasi harga sehingga menjadi perusahaan pun bisa kita tekan 40-50 persen per hektar.
unggas besar di Indonesia? Kami berharap petani dapat segera menanam padi kembali seusai
Berita menggembirakan, menjelang Hari Raya Idul Fitri, petani mendapat panen. Pemerintah akan menjamin benih, pupuk hingga pompanisasi
kado, pemerintah menyiapkan anggaran untuk pupuk subsidi sebanyak Rp 54 air bagi daerah yang butuh dukungan irigasi. Artinya adalah negara
triliun termasuk untuk pupuk organik. akan terus mendukung petani.
Pusat Perlin dungan Varietas Tanaman dan Perizinan Pertanian (PPVTPP)
terus melakukan berbagai langkah dalam meningkatkan pelayanan perizinan Untuk membantu petani, pemerintah sudah mengalokasikan
pertanian. Salah satunya melalui Sistem Pelayanan Perizinan Pertanian penambahan pupuk subsidi untuk petani sebesar Rp 28 triliun.
Terintegrasi (P3T) dan membentuk Unit Layanan Single Window (ULSW). Penambahan ini merupakan tindak lanjut hasil berbagai pertemuan
Upaya anak muda di bidang pertanian, hidroponik dengan modal minim dan rapat terbatas bersama Presiden Joko Widodo dan juga para
yang kemudian berkembang menjadi Pusat Pelatihan dan Perdesaan Swadaya Menteri seperti Sri Mulyani. Hasilnya, alokasi pupuk sebanyak 9,55
(P4S), gadis belia dari Aceh yang mengembangkan daun mangrove jadi produk juta ton resmi diputuskan melalui surat menteri keuangan no S-297/
yang bernilai tinggi. Lalu penanganan teh putih yang terdiri dari pucuk muda MK.02.2024.
teh sampai menjadi minuman yang digandrungi masyarakat. Volume pupuk subsidi tahun 2024 meliputi pupuk kimia dan juga
Intinya, masih banyak cara mengembangkan pertanian melalui inovasi dan organik untuk 9 jenis komoditas seperti padi, jagung, kedelai, cabai,
kreativitas untuk memanfaatkan kekayaan hayati di negeri ini. bawang merah, bawang putih, tebu rakyat, kopi dan kakao. Adapun
Sahabat Tabloid Sinar Tani yang Budiman. Dari meja redaksi kami alokasi pupuk mengacu pada rekomendasi Badan Standardisasi
mengucapkan “Selamat Idul Fitri 1445 H - Mohon Maaf Lahir Batin” Instrumen Pertanian (BSIP) Kementerian Pertanian. Saya berharap para
Gubernur, Bupati dan Wali Kota segera menyiapkan rancangan alokasi
Saung Tani per kabupaten dan kecamatan sesuai data e-RDKK tahun 2024.
Alokasi pupuk subsidi akhirnya ditambah.
- Petani: Alhamdulillah.
Daeah sambut tambahan alokasi pupuk subsidi.
- Ingat, jangan sampai penyalurannya salah sasaran. PINDAI BARCODE!
Jelang Lebaran, waspadai harga pangan meroket.
- Jadi langganan tiap tahun. Untuk Mengakses e-paper Sinartani.
Pemimpin Umum/Penanggung Jawab : Dr. Ir. Memed Gunawan; Pemimpin Perusahaan : Ir. Mulyono Machmur, MS; Pemimpin Redaksi : Yulianto;
Redaktur Pelaksana : Yulianto; Redaktur : Gesha Yuliani, S.Pi; Staff Redaksi : Julian Ahmad; Nattasya; Iqbal; Indri Hapsari, S. Sos; Echa; Herman Rafi;
Koresponden : Wasis (Cilacap), Soleman (Jatim), Suriady (Sulsel), Abdul Azis (Aceh), Suroyo (Banten), Gultom (Sumut), Nsd (Papua Barat);
Layoutman : Suhendra, Budi Putra Kharisma; Korektor/Setter: Rori, Hamdani; Sekretariat Redaksi: Hamdani; Pengembangan Bisnis : Iqbal Husein, SE;
Indri; Echa Sinaga, Dewi Ratnawati; Keuangan: Katijo, SE (Manajer); Ahmad Asrori; Sekretariat Perusahaan : Suparjan; Jamhari; Awan;
Distribusi: Saptyan Edi Kurniawan, S.AP; Dani; Jamhari
Penerbit: PT. Duta Karya Swasta; Komisaris Utama: Soedjai Kartasasmita; Komisaris: DR. Ir. A. H. Rahadian, M.Si; Ir. Achmad Saubari Prasodjo
Direktur Utama: DR. Ir. Memed Gunawan; Direktur: Ir. Mulyono Machmur, MS
Alamat Redaksi dan Pemasaran/Iklan: Jl. Harsono RM No. 3 Ragunan Jakarta 12550, Telp. (021) 7812162-63, 7817544 Fax: (021) 7818205
Email: redaksi@sinartani.co.id; Izin Terbit No. 208/SK/Menpen/SIUPP/B.2/1986; Anggota SPS No. 58/1970/11B/2002; Izin Cetak: Laksus Pangkopkamtibda
Jaya No. Kep. 023/PK/IC/7; Harga: Rp. 16.000 per edisi; Tarif Iklan: FC Rp. 8000/mmk, BW Rp. 7.000/mmk; Pembayaran: Bank Mandiri Cab. Ragunan
No. 127.0096.016.413, BNI’46 Cab. Dukuh Bawah Jakarta No. 14471522, Bank Agro Kantor Pusat No. 01.00457.503.1.9 a/n Surat Kabar Sinar Tani. Bank BRI
Cabang Pasar Minggu: a/n PT. Duta Karya Swasta No. 0339.01.000419.30.1; ISSN: 0852-8586;
Percetakan: PT. Aliansi Temprina Nyata Grafika
Desain Cover: Budi Putra K.
Foto Cover: Istimewa
Informasi Sinar Tani dapat diakses melalui: www.sinartani.co.id