Page 55 - Laporan SFO Triwulan I Kanwil DJPb Sulut
P. 55
Triwulan I Tahun 2023.
Kemudian sampai dengan tanggal 17 April 2023, pelaksanaan input capaian IKI dan
upload dokumen kinerja Periode Triwulan I Tahun 2023 telah mencapai 89,92% sesuai ND-
129/ WPB.301/2023 hal Monitoring Input Capaian IKI pada Aplikasi E-Performance dan
Upload Dokumen Kinerja Periode Triwulan I Tahun 2023.
Rencana Aksi: On Track sesuai dokumen 5.1.2.1.
3) Kompilasi laporan capaian IKI Kemenkeu Three-Four-Five pada Kanwil DJPb dan
Kemenkeu-Four-Five pada KPPN
Laporan capaian IKI Kemenkeu-Three-Four-Five Kanwil DJPb Provinsi Sulawesi
Utara telah didokumentasikan sebagaimana terlampir, khusus untuk Kemenkeu-Three
dilengkapi dengan Laporan Capaian IKU format IIAA.
Rencana Aksi: On Track sesuai dokumen 5.1.3.1.
4) Memonitor proses verifikasi upload dokumen pengelolaan kinerja pada Aplikasi
INTENSE DJPb
Kegiatan dilaksanakan pada Semester I.
Rencana Aksi: On Track
5) Melakukan internalisasi penggunaan Aplikasi E-performance dan INTENSE DJPb
1. Nota Dinas instruksi input Perjanjian Kinerja/Sasaran Kinerja Pegawai dan
capaian pada Aplikasi E-performance dan INTENSE DJPb
Intruksi penginputan SKP Tahun 2023 pada Aplikasi E-Performance telah
diterbitkan sesuai ND-159/WPB.30/2023. Selanjutnya, dalam rangka penginputan
capaian kinerja pegawai pada Aplikasi E-Performance dan Upload Dokumen
Kinerja pada Aplikasi intense, Pengelola Kinerja telah menerbitkan Nota Dinas
penegasan sebagai berikut:
1. Triwulan I sesuai ND-196/WPB.301/2023 dan ND-412/WPB.30/2023
Rencana Aksi: On Track sesuai dokumen 5.1.5.1.
2. Bukti dukung sosialisai Aplikasi E-performance dan INTENSE DJPb
Telah dilaksanakan Sosialisasi Input Dokumen Kinerja pada Aplikasi INTENSE DJPb
sesuai UND-53/WPB.30/2023 tanggal 13 April 2023.
Gambar 4. 18 Dokumentasi Sosialisasi Aplikasi Intense Tahun 2023
Rencana Aksi: On Track sesuai dokumen 5.1.5.2.
54