Page 4 - Modul Materi Bola Basket SMP VIII
P. 4
karakter. Guru memotivasi peserta didik untuk
mengondisikan suasana belajar yang
menyenangkan dengan mengajukan pertanyaan
tentang penjelasan yang telah dipaparkan.
6. Pemanasan, pemanasan statis dan dinamis terlebih
dahulu agar peserta didik terkondisikan dengan
kondisi badan yang siap sehingga materi yang akan
diajarkan menjadi perasaan yang menyenangkan.
Kegiatan Inti Langkah-langkah kegiatan pembelajaran inti dengan 45
menggunakan model Pembelajaran Problem Based Menit
Learning, dengan prosedur sebagai berikut :
Orientasi peserta Guru menyampaikan masalah tentang materi bola basket
didik pada masalah yang akan dipecahkan secara kelompok. Masalah
bisa ditemukan sendiri oleh peserta didik melalui materi
yang sudah dijelaskan pada saat pendahuluan atau
dengan melaksanakan diskusi dengan kelompok jika
masih kurang jelas bisa ditanyakan kembali ke pada
guru.
Mengorganisasikan Guru memastikan semua peserta didik mendapatkan
peserta didik untuk kelompok serta memahami tugas masing-masing untuk
belajar. memecahkan masalah yang telah diberikan oleh guru.
Membimbing Guru memantau keterlibatan peserta didik dalam diskusi
penyelidikan individu pengumpulan teori tentang bola basket serta
maupun kelompok. mempraktekkan materi tersebut agar masalah yang
diberikan terpecahkan. Untuk mencapai ketuntasan
belajar pada setiap materi pembelajaran, melempar,
menangkap, menggiring, menembak bola basket adalah
sebagai berikut :
AKTIVITAS
1. Pembelajaran lempar tangkap bola berbanjar
berpindah tempat :
• Peserta didik dengan kelompoknya membentuk
barisan 2 berbanjar saling berhadapan.
• Peserta didik pada barisan kiri melemparkan bola
ke arah kanan lalu pindah ke barisan belakang
barisan kanan, peserta didik pada berisan kanan
menangkap bola.
• Peserta didik pada barisan kanan melemparkan