Page 43 - Petunjuk Praktikum PPR Industri Tk.1_15022024
P. 43
kerja menggunakan air sampler yang telah dilengkapi dengan filter yang sesuai
dengan kontaminan yang mungkin ada.
Filter yang digunakan dalam sampling udara memiliki efisiensi yang bervariasi
bergantung pada jenis filter dan unsur, seperti yang terdapat pada Tabel 1.
Tabel 1: Nilai Efisiensi Berbagai Filter untuk Beberapa Jenis Unsur
Efisiensi Filter (%)
Unsur
HE-40T CP-20 CP-20 + CHC-50
P 0-30 70 100
S 0 90-100 100
Hg 0 10-80 95
Cl 0 98 100
Br 0 99 100
KRU dapat dihitung dengan menggunakan persamaan berikut:
(R - R )´ L ´ f
KRU = s lb k
e f ´ F t ´
Keterangan:
KRU = Kadar Radioaktivitas Udara (Bq/L);
Rs = laju cacah sampel (cpm);
Rlb = laju cacah latar belakang (cpm);
2
L = luas detektor (cm )
2
fk = faktor konversi (Bq/cm /cpm)
F = laju alir pada air sampler (L/menit)
εf = efisiensi filter
t = waktu sampling (menit)
Pengukuran kadar radioaktivitas udara digunakan untuk memperkirakan
masukan radionuklida melalui pernafasan yang dapat dihitung dengan
persamaan:
6 | Praktikum Proteksi Radiasi Interna, DPK – BRIN, 2023