Page 47 - Petunjuk Praktikum PPR Industri Tk.1_15022024
P. 47

Tabel 3: Tabel BMT untuk Beberapa Radionuklida*



                                                   Tipe           Nilai e(g)          BMT
                    No      Radionuklida
                                               Penyerapan
                                                                  (µSv/Bq)             (Bq)

                                                                          -9
                                                                                            12
                     1          P-32              Sedang          2,9 x 10          6,90 x 10
                                                                                            12
                                                                          -8
                     2          I-131             Cepat            1,1 x 10         1,82 x 10
                                                                         -11
                     3         Tc-99m             Sedang          2,9 x 10          6,8 x 10
                                                                                            14
                                                                          -9
                                                                                            12
                     4          Ir-192            Sedang           4,1 x 10         4,88 x 10
                                                                          -9
                                                                                            12
                     5         Cs-137             Cepat            6,7 x 10         2,99 x 10
                       * Batas Masukan Tahunan diturunkan dari Nilai Batas Dosis satu tahun dibagi dengan  nilai
                        konversi radionuklida e(g) dalam Perka BAPETEN No/ 4/2013


                   III. PERALATAN DAN BAHAN


                       1.  Monitor perorangan;

                       2.  Alat pelindung diri : baju lab., alas kaki khusus, penutup kepala, masker,

                           dan sarung tangan karet;


                       3.  Surveimeter GM;

                       4.  Air Sampler;

                       5.  Kontaminan;


                       6.  Kertas merang, tissue;

                       7.  Filter;

                       8.  Alat gelas;


                       9.  Lembaran plastik;

                       10.  Kantong plastik;

                       11.  Label zat radioaktif;

                       12.  Pinset;


                   10 |                                                            Praktikum Proteksi Radiasi Interna, DPK – BRIN, 2023
   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52