Page 141 - My Skripsi
P. 141
113
media sebelum dilakukan demonstrasi media kepada
siswa.
c) Keefektifan Media
Uji keefektifan media dilakukan oleh tiga
validator dan empat praktisi pendidikan. Indikator dari
keefektifan media merujuk pada pendapat Akker (dalam
Meilani Safitri, 2013), Sadiman (dalam Sundayana, 2013)
dan panduan pengembangan media pembelajaran
berbasis TIK (Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah
Atas, 2010) yang secara rinci dapat dilihat pada lampiran
21. Adapun hasil dari penilaian keefektifan media dapat
dilihat pada tabel berikut.
Tabel 4.13. Penilain Keefektifan Media tahap 1
Nilai Nilai Praktisi Rata
No. Pernyataan Validator Jm -
I II III I II III IV l. rata
B. Pengorganisa
sian Materi
1 B.8. Materi
yang disajikan
dapat 4 4 4 3 4 3 3 25 3,57
meningkatkan
minat belajar
siswa
2 B.12. Contoh
soal yang
disajikan dapat 4 4 3 4 3 4 4 26 3,71
menarik
perhatian
siswa
3 B.13. Contoh
soal yang
disajikan dapat 3 4 4 3 4 4 3 25 3,57
meningkatkan
pemahaman

