Page 28 - Z:\file ME\BUKU\
P. 28
Pembangunan kesehatan bertujuan untuk lingkungan yang sehat bagi penca-
meningkatkan kesadaran, kemauan, dan paian derajat kesehatan.
kemampuan hidup sehat bagi setiap orang Pasal 7
agar terwujud derajat kesehatan mas-
yarakat yang setinggi-tingginya, sebagai Setiap orang berhak untuk
investasi bagi pembangunan sumber daya mendapatkan informasi dan edu-
manusia yang produktif secara sosial dan kasi tentang kesehatan yang seim-
ekonomis. bang dan bertanggung jawab.
BAB III Pasal 8
HAK DAN KEWAJIBAN Setiap orang berhak memperoleh
informasi tentang data kesehatan
Bagian Kesatu dirinya termasuk tindakan dan
Hak
pengobatan yang telah maupun
Pasal 4 yang akan diterimanya dari tenaga
kesehatan.
Setiap orang berhak atas keseha-
tan. Bagian Kedua
Pasal 5 Kewajiban
1. Setiap orang mempunyai hak yang Pasal 9
sama dalam memperoleh akses 1. Setiap orang berkewajiban ikut
atas sumber daya di bidang kese- mewujudkan, mempertahankan,
hatan. dan meningkatkan derajat keseha-
2. Setiap orang mempunyai hak da- tan masyarakat yang setinggi-ting-
lam memperoleh pelayanan kes- ginya.
ehatan yang aman, bermutu, dan 2. Kewajiban sebagaimana dimaksud
terjangkau. pada ayat (1), pelaksanaannya me-
3. Setiap orang berhak secara mandi- liputi upaya kesehatan perseoran-
ri dan bertanggung jawab menen- gan, upaya kesehatan masyarakat,
tukan sendiri pelayanan kesehatan dan pembangunan berwawasan
yang diperlukan bagi dirinya. kesehatan.
Pasal 6 Pasal 10
Setiap orang berhak mendapatkan Setiap orang berkewajiban meng-
28 BAGIAN: ISI UU KESEHATAN 2009