Page 13 - Sinar Tani Edisi 4069
P. 13

13
                                                                                    Edisi 8 - 14 Januari 2025  |  No. 4069 Tahun LV


          Ratusan Petani Menyambut




          Launching BENEFIT 75 WP




          di Jawa Timur








                   Pertanian
             merupakan sektor
               penting sebagai
               pilar Ketahanan
              Pangan Nasional,
                permasalahan
                OPT terutama
            gangguan penyakit
                tanaman horti
             dapat menurunkan
               produksi hingga
            sekitar 50%  sampai
           dengan gagal panen.





                    omitmen         Agricon    daun lebih hijau, dan bunga tanaman
                    Indonesia  hadir dengan    lebih banyak  yang  jadi  buah  cabai.
                    membawa           Solusi   Hal ini sangat disukai petani di
                    petani,     disampaikan    Kepung    Kediri  dan   sekitarnya.
                    Dwi    Setyanto  selaku    Pada Acara Launching Benefit 75
       KProduct  Manager  dalam                WP petani mengikuti  kunjungan
          sambutan    Launching   Fungisida    lahan demplot di tanaman cabai,
          baru dari PT Agricon Indonesia       kemudian memasuki tenda edukasi,
          bernama BENEFIT 75 WP,  di Desa      disini petani lebih intensif dijelaskan
          Kampung Baru, Kecamatan Kepung,      tentang produk Benefit  75  WP  juga
          Kabupaten   Kediri,  Jawa   Timur.   dilakukan  praktek  uji  kelarutan
          Kegiatan Launching BENEFIT 75 WP     Benefit 75 WP, petani sangat antusias
          dilakukan pada  tanggal 29 Desember     melihat kelarutan Benefit lebih cepat
          2024 dengan mengundang lebih         larut dibanding produk propineb lain
          dari tiga ratus  petani dari berbagai   yang banyak di pasaran,
          Kecamatan di Kediri.                    Testimoni Bapak Minto petani
             Dwi   Setyanto  menambahkan       Desa  kampung baru, Kepung, Kediri
          bahwa produk BENEFIT 75 WP,          menyampaikan     bahwa   tanaman
          Fungisida  dengan    bahan   aktif   yang disemprot Benefit 75 WP,
          propineb kandungan 75 % lebih        terlihat  berbeda  nyata  daun  lebih
          tinggi dibanding produk yang ada     hijau dan bunga cabai lebih banyak
          di pasaran. Sasaran OPT untuk        dibanding disemprot propineb yang
          mengendalikan     bercak     daun    biasa dipakai petani, pemakaian
          (Cercospora capsici)  dan busuk      Benefit    dengan  takaran  4  sendok
          buah cabai (Antraknose),  selain     atau 45 g per tangki. Hasilnya sangat
          itu  kandungan    Zn   membantu      memuaskan petani, Benefit 75 WP
          pembentukan klorofil dan sangat      membantu petani, tanaman sehat
          mempengaruhi proses fotosintesa      tidak mudah terserang penyakit,
          tanaman. Hasil demplot di lahan      daun  hijau  dan  menguntungkan
          menunjukkan    tanaman   memiliki    petani.(Dwi)
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18