Page 87 - MODUL ARSITEKTUR RUMAH SAKIT
P. 87
d. Sistem Elektrikal
e. Sistem Komunikasi
h. Kriteria Sistem Pemadam Kebakaran
Pada hakekatnya, sistem penanggulangan kebakaran dapat
diselesaikan dengan cara mekanis, yaitu menggunakan smoke/ heat
detector, fire estinguisher, hydrant dan Iain Iain. Namun, karena
pemikiran segi ekonomis, dapat digunakan tabung pemadam kebakaran
yang diletakkan stasioner pada tempat tempat yang penting (kamar
operasi, rawat inap, IGD, Kamar Intensif) dan tempat yang sekiranya
mengundang resiko kebakaran, misalnya: dapur, ruang diesel,
laboratorium.
Penanganan terhadap bahaya kebakaran secara dasar disajikan pada
Gambar berikut ini:
78