Page 33 - E-Modul Pembelajaran IPS Finish
P. 33
20. Kalimantan Barat Dayak, Bugis
21. Kalimantan Tengah Dayak Bakumpai, Dayak Baraki, Dayak
Lawangan
22. Kalimantan Selatan Banjar, Dayak Bakumpai, Dayak Lawangan
23. Kalimantan Timur Dayak, Banjar
24. Kalimantan Utara Suku Bulungan, Suku Dayak, Suku Tidung
25. Sulawesi Utara Sangihe Talaud, Minahasa, Bolaang
Mangondow
26. Sulawesi Tengah Suku Buol, Suku Gorontalo, Ampana
27. Sulawesi Selatan Makasar, Bugis, Toraja, Mandai
28. Sulawesi Tenggara Bugis, Kalisoso, Talaki
29. Gorontalo Tonsawang
30. Sulawesi Barat Mandar, Toraja, Bugis
31. Maluku Ambon, Lumoli, Nuaulu, Rana
32. Maluku Utara Module, Pagu, Ternate, Kao, Buli
33. Papua Aitinyo, Aefak, Asmat, Agust, Dani
34. Papua Barat Asmat, Dani, Biak, Mandacan
Sumber: https://id.wikipedia.org/wiki/Suku_bangsa_di_Indonesia
Gambar 2.2. Peta suku bangsa di Indonesia
2. Sikap terhadap Keberagaman Suku Bangsa
Keberagaman suku bangsa dapat ditemui dalam lingkungan keluarga, sekolah, maupun
masyarakat. Misalnya dalam sebuah keluarga, ayah berasal dari suku Jawa dan Ibu berasal dari
suku Minangkabau.
Perbedaan suku bangsa tidak menjadikan bangsa Indonesia terpecah belah. Hal ini sesuai
dengan semboyan bangsa Indonesia “Bhineka Tunggal Ika” yang artinya walau berbeda-beda tetapi
tetap satu. Oleh karena itu, kita harus mengembangkan sikap menghargai dan menghormati suku
27