Page 17 - PANDUAN SKILLS LAB KMB Volume 2
P. 17

atas  sudut  kosta  vertebral  kiri  (CVA)
                          dibawah  garis  kosta  anterior  kiri.
                          Palpasi  limpa  dengan  tangan  kiri
                          mendorong  limpa  ke  atas  dan  ujung-
                          ujung jari tangan kanan menekan limpa
                          dan  merasakan.  Sebelum  palpasi,
                          klien dianjurkan menarik nafas dalam
                         Kaji anus klien dengan cara posisikan
                          klien   dorsal   rekumben,    lakukan
                          pemeriksaan  apakah  ada  hemoroid,
                          lesi,  atau  kerusakan,  lakukan  touche,
                          rasakan ada tidaknya nodula, massa,
                          dan nyeri tekan.


               Rekomendasi : Lulus _____________ Perlu latihan kembali _____________
               Tanggal           : ________________
               Mahasiswa         : ________________
               Tutor/Instruktur : ________________

               Keterangan penilaian :
               Nilai 3 :  Jika  dilakukan 100 % benar
               Nilai 2 :  Jika dilakukan tapi tidak sempurna > 50 % benar
               Nilai 1 : Jika tidak dilakukan atau < 50 % benar
























               12 | P A N D U A N   S K I L L S   L A B O R A T O R Y   S E C A R A   D A R I N G   K M B   V O L U M E   2
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22