Page 16 - E-Modul Pembelajaran Biologi Berbasis Al-Qur'an untuk Kelas VIII
P. 16
dan K, dan vitamin yang larut dalam air yaitu vitamin B dan C.
Allah berfirman dalam surah Ar Rum ayat 54 sebagai berikut :
ُ
ُ
ِ
ِ ْ ُ َ
ٍ ِ
ُ ٍ
ِ
ِ
ٍ
اَم ُ قلَْ يَِۗ اةبْي َ شو اافْعَض ةوُق دْعب ْۢ نم َلَعج َّثُ اةوُق فْعَض دْعب ْۢ نم َلعج َ َ َّثُ فْعَض ْ ن م كَُقلَخ ْ يِ َّ ٓ ُ
لَّا لِلَا
َ
َ ْ
َ ْ
َّ
َّ
َ َّ
ِ ْ ِ ْ
ۤ
ْ
ُ ْ
ريدَقلا يْلَعلا وُهو ۚءا َ شَي
َ َ ُ
Artinya: Allah adalah Zat yang menciptakanmu dari keadaan lemah,
kemudian Dia menjadikan(-mu) kuat setelah keadaan lemah. Lalu, Dia menjadikan(-
mu) lemah (kembali) setelah keadaan kuat dan beruban. Dia menciptakan apa yang
Dia kehendaki. Dia Maha Mengetahui lagi Mahakuasa (Q.S ar-Rūm ayat 54)
Ayat diatas menjelaskan tentang betapa pentingnya vitamin bagi
tubuh kita, vitamin merupakan salah satu dari berbagai jenis senyawa yang
dapat menghambat reaksi perusakan tubuh oleh senyawa radikal bebas
terkait dengan aktivitas antioksidan nya. Asupan vitamin antioksidan yang
cukup akan membantu tubuh mengurangi efek penuaan oleh radikal bebas,
terutama oleh oksigen bebas yang reaktif.
Sumber: MerahPutih.com
Gambar 1.6 Sumber Vitamin
e. Mineral
Mineral adalah nutrisi yang sedikit mengandung atom karbon. Mineral
berfungsi dalam proses pembangunan sel,membantu reaksi kimia tubuh,
mengangkut oksigen keseluruh tubuh, dan pembentukan serta pemeliharaan
tulang. Tubuh kita membutuhkan sekitar 14 jenis mineral seperti :
• Kalsium (Ca) ⇒ untuk membentuk matriks tulang, membantu proses
E-Modul Biologi Berbasis Al Qur’an untuk siswa kelas VIII| 12
Sistem Pencernaan Manusia