Page 57 - E-Modul Sistem Koloid Hafifah Azirah
P. 57
EKSPLORASI DAN PEMBENTUKAN
KONSEP
Model 14 Cara pembuatan koloid
Silahkan ananda perhatikan gambar berikut ini !
Gambar 16. Cara pembuatan koloid
Pertanyaan kunci !
Berdasarkan model diatas, isilah titik-tiik dibawah ini !
Jika partikel koloid dibuat dari partikel larutan, yaitu berupa a)
..................yang berukuran b)...................... maka cara tersebut disebut
c).......................
Jika partikel koloid dibuat dari partikel suspensi yang berukuran
d)................. maka cara tersbut disebut e)............................
53